Main Article Content

Abstract

The goal of this research was to analyze the effect of capital intensity ratio, leverage ratio, and market share on profitability both partially and simultaneously. The objects were textile and garment companies listed in Indonesia Stock Exchange for a period 2014-2018. Descriptive statistic and multiple linear regressions were used for data analysis. The result indicates that market share has positive and significant effect on profitability, while capital intensity ratio and leverage ratio has no effect on profitability. Simultaneously capital intensity ratio, leverage ratio, and market share, has significant effect on profitability.


 


Abstrak


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh rasio intensitas modal rasio leverage, dan pangsa pasar terhadap profitabilitas perusahaan secara parsial dan secara simultan. Populasi penelitian ini adalah perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di BEI periode 2014-2018. Statistik deskriptif dan analisis regresi linear berganda digunakan untuk metode analisis data. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa pangsa pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas, sedangkan rasio intensitas modal dan rasio leverage tidak berpengaruh pada profitabilitas. Selanjutnya secara simultan rasio intensitas modal, rasio leverage, dan pangsa pasar berpengaruh signifikan pada profitabilitas.

Keywords

Capital Intensity Ratio Leverage Ratio Market Share Profitability

Article Details

References

  1. Riyanto B. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Edisi ke 4 Yogyakarta:Yayasan Penerbit Gajah Mada; 2015.
  2. Davis KN. Perilaku dalam Organisasi.Edisi ke 7 Jakarta: Erlangga; 2013.
  3. Sudana IM. Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik Jakarta: Penerbit Erlangga; 2015.
  4. Sartono RA. Manajemen Keuangan ;Teori dan Aplikasi. Edisi ke 4 Yogyakarta: BPFE; 2015.
  5. CNBCIndonesia. 9 Pabrik Tekstil Tutup, Menperin : Impor Memang Tinggi Sekali https://www.cnbcindonesia.com. [Online].; 2019 [cited 2020 Juni 1. Available from: https://www.cnbcindonesia.com/news/20190910144906-4-98349/9-pabriktekstil-tutup-menperin-impor-memangtinggi-sekali .
  6. Barus AC, Leliani. Analisis Faktorfaktor yang Memengaruhi Profitabilitas pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil. 2013; Volume 3; Nomor 2.
  7. Febria RL, Halmawati. Pengaruh Leverage dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas (Studi Empiris pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di BEI Tahun 2009-2012). Jurnal WRA. 2014; Vol 2; 248 Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen, Vol. 5, No. 2, September 2021, hlm. 240 – 247 No 1(doi: org/10.24036/wra.v2i1.6147).
  8. Mufidah HL, Azizah DF. Pengaruh Rasio Aktivitas dan Rasio Leverage Terhadap Profitabilitas (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Food and Beverages yang Terdaftar di BEI Periode 2012-2016). JAB Universitas Brawijaya. 2018; Vol. 59; No. 1.
  9. Purwanti E. Pengaruh Pangsa Pasar, Rasio Leverage, Rasio Intensitas Modal Terhadap Profitabilitas Koperasi Simpan Pinjam di Salatiga. Jurnal Ilmiah Among Makarti. 2012; Vol 3; No 5.
  10. Winarno , Hidayati LN, Darmawati A. Faktor-faktor yang Memengaruhi Profitabilitas Perusahaan Manufaktur yang Listed di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Economia. 2015; Vol 11; No2.(doi:https://doi.org/10.21831/economia.v11i2.7957).
  11. Idx.co.id. Idx.co.id Laporan Keuangan dan Tahunan. [Online].; 2020 [cited 2020 Januari. Available from: https://www.idx.co.id/perusahaan tercatat/laporan-keuangan-dan-tahunan/
  12. Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta; 2017.
  13. Kotler P, Keller KL. Manajemen Pemasaran. Edisi ke 13 Jakarta: Erlangga; 2016.