Main Article Content

Abstract

This study aims to examine the relationship of investment performance, financial leverage, firm value, and income smoothing practices to the profitability. The study was conducted on 45 construction companies listed on the IDX in 2014-2018, which were tested by regression analysis. This finding empirically has proven that investment performance, financial leverage, and company value have a significant effect on the level of corporate profits, but income-smoothing practices are found do not effect. This research provides a practical contribution to management as a basis for considering what variables need to be considered for increasing company profits.


Abstrak


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja investasi, leverage keuangan, nilai perusahaan, dan praktik perataan laba terhadap profitabilitas. Studi ini dilakukan pada 45 perusahaan konstruksi yang terdaftar di BEI pada 2014-2018, yang diuji dengan analisis regresi. Temuan ini secara empiris telah membuktikan bahwa kinerja investasi, risiko keuangan, dan nilai perusahaan memiliki pengaruh signifikan pada tingkat laba perusahaan, tetapi praktik perataan laba ditemukan tidak berpengaruh. Penelitian ini memberikan kontribusi praktis kepada manajemen sebagai dasar untuk mempertimbangkan variabel apa yang perlu dipertimbangkan untuk meningkatkan laba perusahaan.

Keywords

Investment performance Income-smooting Profitability Financial risk Company value

Article Details

References

  1. Ostrom E, Schroeder L, Wynne S. Analyzing the Performance of Alternative Institutional Arrangements for Sustaining Rural Infrastructure in Developing Countries. J Public Adm Res Theory 1993;3:11–45. doi:10.1093/oxfordjournals.jpart.a037157.
  2. Démurger S. Infrastructure Development and Economic Growth: An Explanation for Regional Disparities in China? J Comp Econ 2001;29:95–117. doi:10.1006/jcec.2000.1693.
  3. Zhang X. Critical Success Factors for Public–Private Partnerships in Infrastructure Development. J Constr Eng Manag 2004;131:3–14. doi:10.1061/(asce)0733-9364(2005)131:1(3).
  4. Jean, Xavier; Dangra A. Is Indonesia’s Infrastructure Buildout Weakening SOE Balance Sheets? Short Answer: Yes. Singapore: 2018.
  5. Yohana Artha Uly. 37.000 Kontraktor Swasta Bangkrut dalam 3 Tahun Gara-Gara Tak Dibayar hingga No Job. Oke Financ 2018:1. https://economy.okezone.com/read/2018/03/14/470/1872766/37-000-kontraktor-swasta-bangkrut-dalam-3-tahun-gara-gara-tak-dibayar-hingga-no-job.
  6. Atarwaman R. Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Kepemilikan Manejerial Terhadap Praktik Perataan Laba yang Dilakukan oleh Perusahaan Manufaktur. J Ilmu Ekon Advant 2011;2:11–31.
  7. Lutfitasari F, Lutfillah NQ. Profitabilitas, Risiko Keuangan dan Nilai Perusahaan, dan Praktik Perataan Laba. J Equity 2019;21:71. doi:10.34209/.v21i1.632.
  8. Getz, D., & Petersen T. The Importance of Profit and Growth-Oriented Entrepreneurs in Destination Competitiveness and Change. In: S. Weber RT, editor. Reinventing a Tour. Destin. Facing Chall., Zagreb, Croatia: Institute for Tourism Zagreb; 2004, p.
  9. Ardiansah dan Yuyetta, Dampak Kinerja Investasi, Resiko Keuangan... 113
  10. –46.
  11. Pratiwi H, Handayani BD. Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial dan Pajak Terhadap Praktik Perataan Laba. Account Anal Journal, 2014;Vol. 3:264–72.
  12. Karakaya F, Khalil O. Determinants of Internet Adoption in Small and Medium-Sized Enterprises. Int J Internet Enterp Manag 2004;2:341–65.
  13. Jacobson R. The Validity of ROI as a Measure of Business Performance. Am Econ Rev 1987;77:470–8. doi:10.2307/1804112.
  14. Bates K, Bates H, Johnston R. Linking service to profit: The business case for service excellence. Int J Serv Ind Manag 2003;14:173–83. doi:10.1108/09564230310474147.
  15. Hou K, Xiong W, Peng L. A Tale of Two Anomalies: The Implications of Investor Attention for Price and Earnings Momentum. SSRN Electron J 2006. doi:10.2139/ssrn.976394.
  16. Collins DW, Pincus M, Xie H. Equity Valuation and Negative of Equity. Account Hist J 1999;74:29–61. doi:10.2308/accr.1999.74.1.29.
  17. Utari RJ, Gustini E, Tripermata L. Pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, dan Dividend Payout Ratio Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2015. J Ilm Ekon Glob Masa Kini 2017;8:95–100.
  18. DeWenter KL, Malatesta PH. State-Owned and Privately Owned Firms: An Empirical Analysis of Profitability, Leverage, and Labor Intensity. Am Econ Rev 2001;91:320–34.
  19. Prayudi D, Daud R. Pengaruh Profitabilitas, Risiko Keuangan, Nilai Perusahaan dan Struktur Kepemilikan terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2011. J FEMASI 2013;9:1–30. doi:10.1017/CBO9781107415324.004.
  20. Setyani AY, Liffa R. Tindakan Perataan Laba Pada Perusahaan Yang. J Ris Akunt Dan Keuang 2012;8:139–48.
  21. Aji DY, Mita AF. Pengaruh Profitabilitas, Nilai Perusahaan, dan Struktur Kepemilikan Terhadap Praktik Perataan Laba: Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI. Simp. Nas. Akunt., Makassar: IAI-KPd; 2010.
  22. Christiana L. Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Praktek Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur di BEI. J Ilm Mhs Akunt 2012;1:71–5.
  23. Abiprayu KB. Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Financial Leverage, Kualitas Audit, dan Devidend Payout Ratio Terhadap Perataan Laba (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2006-2009). DiponegoroUniversity, 2011.
  24. Noviana SR, Yuyetta ENA. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perataan Laba (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI Periode 2006-2010). J Akunt Dan Audit 2011;8:1–94.
  25. Budiasih IGAN. Faktor-faktor yang mempengaruhi praktik perataan laba i g a n budiasih. J Akuntansi, Audit Dan Bisnis 2009;4:1–14.
  26. Teoh SH, Welch I, Wong T. Earning Management and the Underperformance of Seasoned Equity Offerings. J Financ Econ 1998;50:63–99. doi:10.2320/jinstmet1952.42.1_51.
  27. Irham Muhajir I. Pengaruh Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE), dan Earning Per Share (EPS) terhadap Harga Saham (Penelitian pada Perusahaan Food and Beverages yang Terdapat di BEI Tahun 2010). UIN Sunan Gunung Djati, 2013.
  28. Varaiya N, Kerin RA, Weeks D. The Relationship between Growth, Profitability, and Firm Value. Strateg Manag J 1987;8:487–97. doi:10.1002/smj.4250080507.
  29. Cho HJ, Pucik V. Relationship between innovativeness, quality, growth,
  30. Jurnal Riset dan Aplikasi: Akuntansi dan Manajemen, Vol. 4, No. 1, September 2019, hlm. 106 – 114
  31. profitability, and market value. Strateg Manag J 2005;26:555–75. doi:10.1002/smj.461.
  32. Mona Y. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Financial Leverage, dan Nilai Saham terhadap Perataan Laba (Income Smoothing) pada Perusahaan Manufaktur, Keuangan dan Pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). J Chem Inf Model 2013;53:160. doi:10.1017/CBO9781107415324.004.
  33. Dewi RK, Zullaikha. Anlisa Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Praktik Perataan Laba (Income Smoothing) pada Perusahaan MAnufaktur dan keuangan yang Terdaftar di BEI. J Akunt Keuang 2009.
  34. Sumtaky OM. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEJ (2003-2005). Universitas Brawijaya, 2007.
  35. Eckel N. Smoothing Hypothesis Revisited. Abacus 1981;17:28–40.
  36. Tabachnick, Barbara G.; Fidell LS. Using Multivariate Statistics. Sixth. New Jersey: Pearson Education Limited; n.d.
  37. Ghozali I, Ratmono D. Analisis Multivariat dan Ekonometrika: Teori, Konsep dan Aplikasi dengan EViews 8. 1st editio. Semarang: Badan Penerbit Undip; 2013.
  38. Selviana D. Pengaruh Profitabilitas, Risiko Keuangan, Nilai Perusahaan, Struktur Kepemilikan, Ukuran Perusahaan dan Financial Leverage Terhadap Praktik Perataan Laba (Income Smoothing). Universitas Muria Kudus, 2015.
  39. Imhoff EA. Income smoothing-a case for doubt. Account J 1977;1:85-100.
  40. Kabajeh MAM, Al Nu’aimat SMA, Dahmash FN. The Relationship between the ROA, ROE and ROI Ratios with Jordanian Insurance Public Companies Market Share Prices. Int J Humanit Soc Sci 2012;2:115–20.
  41. Copeland RM. Income Smoothing. J Account Res 1968;6:101–16.
  42. Ronen, J., & Sadan S. Smoothing income numbers: Objectives, means, and implications. 1981.
  43. Albrecht WD, Richardson FM. Income Smoothing By Economy Sector. J Bus Financ Account 1990;17:713–30. doi:10.1111/j.1468-5957.1990.tb00569.x.