Main Article Content

Abstract

Abstract
The purpose of the study is to test the influence of earnings management, profitability, and liquidity to the bond rating. By purposive sampling method, we used 11 manufacturing companies that listed in the Indonesia Stock Exchange (IDX) during the 2013-2016 period and rated by PT Pefindo as sample. Hypothesis testing uses logistic regression analysis to test the influence of earnings management, profitability, and liquidiy to bond rating. The results of this research proved that the variable of earnings management and liquidity does not influenced the rating of bonds. While the profitability variables give influence the rating of bonds.


 


Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh manajemen laba, profitabilitas, dan likuiditas terhadap peringkat obligasi. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2013-2016 dan diperingkat oleh PT Pefindo. Dengan menggunakan purposive sampling, diperoleh sampel 11 perusahaan. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi logistik untuk menguji pengaruh manajemen laba, profitabilitas, dan likuiditas terhadap peringkat obligasi. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa variabel manajemen laba dan likuiditas tidak berpengaruh terhadap peringkat obligasi. Sedangkan variabel profitabilitas berpengaruh terhadap peringkat obligasi.

Keywords

Earning Management Profitability Liquidity Bond Rating

Article Details

References

  1. Adrian, N. (2011). "Analisis Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia". Skripsi Universitas Diponegoro. Semarang
  2. Almilia, L.S. dan V. Devi. (2007). "Faktor- Faktor yang Memengaruhi Prediksi Peringkat Obligasi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta." Prosiding Seminar Nasional Manajemen SMART. Universitas Kristen Maranatha Bandung.
  3. Andriyani, C. dan D. Darmawati. (2016). "Pengaruh Manajemen Laba, Jaminan Dan Umur Obligasi Terhadap Peringkat Obligasi". Prosiding Seminar Nasional Cendekian Universitas Trisakti 4.1-4.13.
  4. Annas, D.S. (2015). "Pengaruh Profitabilitas, likuiditas, dan Leverage Terhadap Peringkat Obligasi Dengan Manajemen Laba Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Non Keuangan". Skripsi Universitas Negeri Semarang. Semarang.
  5. Arif, B.W. (2012). "Pengaruh Manajemen Laba Dan Rasio Keuangan Perusahaan Terhadap Peringkat Obligasi”. Skripsi Universitas Diponegoro. Semarang.
  6. Chandra, C. dan Hanna. (2015). "Pengaruh manajemen laba dan perbedaan pembukuan menurut pajak dan akuntansi terhadap peringkat obligasi". Jurnal Akuntansi XIX (2), hlm 260-275.
  7. Dechow, P. M.; R. G. Sloan; dan A.P. Sweeney. (1995). "Detecting Earnings Management". The Acconating Review 70, hlm 193-225.
  8. Dewi, K. K dan G. W. Yasa. (2016). "Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas, Likuiditas, dan Solvabilitas Terhadap Peringkat Obligasi". E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana. 16(2), hlm 1063-1090.
  9. Ghozali, H. L 2016. Aplikasi Analisis Multinariate dengan Program IBM SPSS 23 Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.
  10. Hanafi, M.M. dan A. Halim. (1996). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. UPP AMP-YKPN. Yogyakarta.
  11. Herawaty, V. (2008). "Peran Praktik Corporate Governance Sebagai Moderating Variable Dari Pengaruh Earning Management Terhadap Nilai Perusahaan". Jurnal Akuntansi Dan Keuangan 10(2), 97-108.
  12. Hosaka, T. (2019) "Bankruptcy prediction using imaged financial ratios and convolutional neural networks," Expert Systems with Applications. Elsevier Ltd, 117, hlm 287-299. doi: 10.1016/j.eswa.2018.09.039.
  13. Jensen, M. C. dan W. H. Meckling. 1976. Theory of The Firm: Managerial Behavior, Agency Cost and Ownership Structure.
  14. Kieso, Donald E., Et al., 2005. Intermediate Accounting. Edisi keduabelas. John & Sons (Asia) pte ltd, United State.
  15. Kurniasih, N. dan Suwitho. 2015. Determinan Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang terdaftar di BEI. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen 4(2).
  16. Magreta dan P. Nurmayanti. 2009. Faktor- faktor yang memengaruhi prediksi peringkat obligasi ditinjau dari factor akuntansi dan non akuntansi. Jurnal Bisnis dan Akuntansi 11(3), 143-154.
  17. Maharti, E. D. 2011. Analisis Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Peringkat Obligasi. Skripsi. Universitas Diponegoro. Semarang.
  18. Nurfauziah dan A. F. Setyarini. 2004. Analisis Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Yield Obligasi Perusahaan (Studi Kasus Pada Industri Perbankan dan Industri Finansial). Jurnal Sosial Bisnis 2(9),241-256.
  19. Oktaviyani, R. D. 2013. Pengaruh Manajemen Laba, Rasio Keuangan Dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Peringkat Obligasi. Skripsi. Universitas Negeri Semarang. Semarang.
  20. Pandutama, A. 2012. Faktor-faktor Yang Memengaruhi Prediksi Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur di BEI. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi 1(4), 82-87.
  21. Pane, A. 2011. Pemilihan Rasio Keuangan Terbaik untuk Memprediksi Peringkat Obligasi: Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI. Jurnal Murni Sadar 1(1), 12-27.
  22. Pefindo. 2017. All Rating. Diunduh tanggal 9 November 2017, http://www.pefindo.com. 2015. Ratings Definitions. Diunduh tanggal 18 Oktober 2017,http://www.pefindo.com.
  23. Ramadhan. 2016. Pengaruh Manajemen Laba, Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Komisaris Independen dan Kualitas Audit Terhadap Peringkat Obligasi (Studi Kasus Pada Perusahaan Non Keuangan yang Terdaftar di BEI. Skripsi. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
  24. Sari, S.R.K. 2010. Praktik Manajemen Laba Terkait Peringkat Obligasi. Simposium Nasional Akuntansi XIII, Purwokerto.
  25. Sejati, G. P. 2010. Analisis Faktor-Faktor Akuntansi Dan Non Akuntansi Dalam Memprediksi Peringkat Obligasi Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu Administrasi dan Organisasi 17(1), 70-78.
  26. Scott, W. R. 2000. Financial Accounting Theory 2nd ed. Pratice Hall Canada Inc. Scarborough, Ontario.
  27. Supriyatna, I. 2016. Pefindo Turunkan Peringkat TAXI menjadi idBBB+. Diunduh tanggal 30 September 2017, http://ekonomi.kompas.com/read.
  28. Veronica, A. 2015. Faktor-faktor Yang Memengaruhi Peringkat Obligasi PadaPerusahaan Manufaktur. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya 13(2), 271-282.
  29. Wahyudi, T dan B.S. Dwiyanto. (2014). "Pengaruh Manajemen Laba Terhadap Peringkat Obligasi pada Saat Emisi". Jurnal Maksipreneur 8(2), hlm 34-57.
  30. Yasa, G.W. (2010). Pemeringkatan Obligasi Perdana sebagai Pemicu Manajemen Laba." Prosiding Simposium Nasional Akuntansi XIII, hlm 1-31.