PENGARUH PENAMBAHAN KATALIS Mg-Zn TERHADAP KOMPOSISI GREEN DIESEL DENGAN METODE DEKARBOKSILASI

Authors

  • Miranda Ajeng Auliastuti Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Muhammad Badril Munir Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Achmad Chumaidi Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v5i2.27

Keywords:

dekarboksilasi, hidrokarbon, green diesel, katalis Mg-Zn

Abstract

Bahan bakar fosil hingga saat ini masih digunakan dan semakin menigkat kebutuannya. Hal ini mendorong  minat untuk memprduksi bahan bakar alternatif dengan menggunakan bahan baku samping seperti palm  stearin. Produksi bahan bakar alternatif yang terbaharukan salah satunya yaitu green diesel. Green diesel merupakan campuran hidrokarbon seperti diesel yang ihasilkan melalui reaksi katalitik yang melibatkan  hidrogenasi, dekarboksilasi atau dekarbonilasi. Pada penelitian ini digunakan proses dekarboksilasi yaitu reaksi  perenkahan kimia yang menyebabkan gugus karboksil (COOH) terlepas dari molekul semula menjadi karbon  dioksida (CO2). Palm stearin digunakan sebagai bahan baku proses saponifikasi dengan bantuan katalis MgZn.  Dekarboksilasi sabun Mg-Zn dioperasikan pada suhu 350 ˚C dan tekanan atmosferik menggunakan reaktor  batch. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan green diesel dengan kualitas terbaik. Liquid produk hasil  dekarboksilasi dianalisis menggunakan gas chromatography mass spectometry (GC-MS). Hasil analisis green  diesel menunjukkan adanya komposisi hidrokarbon cair terbanyak yaitu n-undecane (C11).

References

Neonufa, G., Soerawidjaja, T., dan Prakoso, T., 2017, Catalytic and Thermal Decarboxylation Of Mg-Zn Basic Soap To Produce Drop-In Fuels In Diesel Boiling Ranges, Journal Of Engineering and Technological Sciences, Vol 49, No. 5.

Mijan, A ., Lee, H. V ., Abdulkareem-Alsultan, G., dkk , 2017, Production Of Green Diesel Via Clener Catalytic Deoxygenation Of Jatropha Curcas Oil, Journal Of Cleaner Production, 167.

Neonufa, G., Soerawidjaja, T., dan Prakoso, T., 2018, High Selectivity of Alkanes Production by Calcium Basic Soap Thermal Decarboxylation, MATEC Web Conferences, 156.

Martius, S ., 2015, Penentuan Bilangan Penyabunan dalam Crude Palm stearin dan RBD Palm stearin di PT. Palmcoco Laboratories, Repository Universitas Sumatera Utara.

Tambun, R., Saptawaldi, R. P., Nasution, M., dkk, 2016, Pembuatan Biofuels dari Palm stearin dengan Proses Perengkahan Katalitik menggunakan Katalis ZSM-5, Jurnal Rekayasa Kimia dan Lingkungan Vol 11, No.1.

Neonufa, G., Soerawidjaja, T., dan Prakoso, T., 2016, Thermal Catalytic Decarboxylation Of Mg-Zn Basic Soap To Produce Drop-In Fuels In Jet Fuel Boiling Ranges, Procedings International Multidisciplinary.

Pratiwi, M ., Neonufa, G. F., Prakoso, T, 2018, The Synthesis of Magnesium Soaps as Feed for Biohydrocarbon Production, MATEC Web Conferences, 156.

Downloads

Published

2019-08-31

How to Cite

Auliastuti, M. A., Munir, M. B., & Chumaidi, A. (2019). PENGARUH PENAMBAHAN KATALIS Mg-Zn TERHADAP KOMPOSISI GREEN DIESEL DENGAN METODE DEKARBOKSILASI. DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 5(2), 58–62. https://doi.org/10.33795/distilat.v5i2.27

Issue

Section

Articles