PROSES PENGOLAHAN DAN ANALISA AIR LIMBAH INDUSTRI DI INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH (IPAL)

Authors

  • Ariati Tri Pasetia Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Shinta Devi Nurkhasanah Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Hadi Priya Sudarminto Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v6i2.159

Keywords:

Analisa Limbah Cair, Pengolahan Air Limbah, PT. SIER

Abstract

PT. SIER (Surabaya Industrial Estate Rungkut) adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pengembangan  kawasan industri. Pengolahan limbah cair di IPAL PT. SIER terdiri dari bak kontrol, saluran limbah, sumur  pengumpul, bak pengendap oksidasi, bak distribusi, bak pengendap akhir, bak effluent, dan drying bed. Tujuan  dari penelitian ini untuk mengetahui proses pengolahan air limbah di PT. SIER, mengetahui parameter-parameter  apa saja yang diukur dalam analisis air limbah industri dan mengetahui kualitas effluent IPAL PT.SIER sebelum  dibuang ke badan sungai. Pada laboratorium IPAL PT SIER dilakukan berbagai uji kualitas parameter air limbah  baik influent, air limbah saat proses, dan effluent. Analisa yang dilakukan meliputi analisa transparansi, COD, DO,  SS, TSS, dan SVI. Air limbah yang sudah diolah memenuhi mutu kualitas limbah cair kedalam golongan II (bidang  perikanan dan peternakan) sesuai peraturan Gubernur Jawa Timur No. 72 Tahun 2013, dengan Hasil analisa  transparansi rata-rata diatas 60 cm, analisa COD 100 mg/L, analisa DO rata-rata 1,748 mg/L, Analisa SS 690,9091  ml/L, Analisa TSS 10,66409 gr/L dan Analisa SVI 73,6168 mL/gr, sehingga aman dibuang ke sungai kelas III (badan  air yang menampung air limbah) yaitu Sungai Tambak Oso.

References

Anggraini, A.N., 2018, Proses Pengolahan dan Analisis Air Limbah Industri PT. Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) Surabaya, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, Surabaya.

Cahyo, Y.I., 2015, Analisis Fisika dan Kimia Limbah Cair di Instalasi Pengelolahan Air Limbah (IPAL) PT. Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) Surabaya, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya.

Ginting, I.P., 2007, Sistem Pengelolaan Lingkungan dan Limbah Industri, Edisi Pertama, Yrama Widya, Bandung.

Takwanto, A., Mustain, A., dan Sudarminto, H.P., 2018, Penurunan Kandungan Polutan pada Lindi dengan Metode Elektrokoagulasi-Adsorbsi Karbon Aktif, Jurnal Teknik Kimia dan Lingkungan, Vol. 2, No. 1, 11-16.

Sushanti, D., Purwanto, Y.M., dan Suprihatin, S., Evaluasi Pengolahan Air Limbah Domestik dengan IPAL Komunal di Kota Bogor, Jurnal Teknologi Lingkungan, Vol. 19, No. 2, 229-237.

Sulistia, S., Septisya, A. C., Analisis Kualitas Air Limbah Domestik Perkantoran, Jurnal Rekayasa Lingkungan, Vol. 12, No. 1, 41-57.

Downloads

Published

2020-08-31

How to Cite

Pasetia, A. T. ., Nurkhasanah, S. D. ., & Sudarminto , H. P. . (2020). PROSES PENGOLAHAN DAN ANALISA AIR LIMBAH INDUSTRI DI INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH (IPAL). DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 6(2), 491–498. https://doi.org/10.33795/distilat.v6i2.159

Issue

Section

Articles