EVALUASI PRESSURE DROP HEAT EXCHANGER-03 PADA CRUDE DISTILLATION UNIT PPSDM MIGAS CEPU

Authors

  • Reftian Jalu Prabaswara Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Sri Rulianah Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Christyfani Sindhuwati Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Raharjo Raharjo PPSDM Migas Cepu, Jl. Raya Sorogo No. 1, Blora, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v7i2.287

Keywords:

Heat Exchanger, Crude Oil, Pressure Drop, Distilasi, Solar

Abstract

Indonesia sebagai salah satu negara yang memiliki cadangan energi fosil melimpah tidak lepas dari konsumsi  minyak bumi. PPSDM Migas Cepu merupakan salah satu instansi yang selain mengemban tugas dalam  mempersiapkan tenaga-tenaga andal dalam bidang eksplorasi dan eksploitasi migas juga memiliki unit  pengolahan minyak bumi yang menghasilkan beberapa produk turunan. Heat Exchanger-03 merupakan  penukar panas yang berperan vital dalam proses produksi pada CDU PPSDM Migas. Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui tingkat performa dari Heat exchanger-03 yang didasarkan pada perhitungan nilai pressure  drop dan efisiensi perpindahan panas. Metodologi penelitian yang digunakan berupa pengamatan secara  langsung selama 7 hari terhadap kondisi operasi HE-03 yang meliputi suhu, laju alir, dan tekanan fluida. Hasil  dari evaluasi heat exchanger menunjukkan pressure drop pada sisi shell dan tube berturut-turut 0,00000175  dan 0,02462 psi. Efisiensi perpindahan panas sebesar 76,0242%. Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan  jika HE-03 beroperasi dengan layak namun telah mengalami penurunan kinerja. Oleh karena itu, pihak PPSDM  Migas Cepu diharapkan untuk melakukan perawatan secara berkala yang meliputi pembersihan heat exchanger  dan penggantian insulasi termal yang kurang layak untuk menjaga proses perpindahan panas tetap berjalan  dengan baik. 

References

Alawa, B. T. L., dan Ohia, I. O., 2013, Performance Evaluation Of Heat Exchangers In A Polyethylene Plant, Internatinal Journal Engineering Technology and Innovation, Vol. 1, No. 1, Hal. 49–67.

Sukma, K. W., 2020, Evaluasi Kinerja Heat Exchanger-02 dan Heat Exchanger-03 Pada Unit Kilang PPSDM MIGAS Cepu, Sipora.

Imron, M. A., 2018, Evaluasi Kinerja HE (E-1201) Shell And Tube Unit Asam Sulfat Departemen Produksi III-B PT.Petrokimia Gresik, Universitas Pembangunan Nasional Veteran, Yogyakarta. Diploma Thesis.

Bizzy, I., dan Setiadi, R., 2013, Studi Perhitungan Alat Penukar Kalor Tipe Shell and Tube dengan Program Heat Transfer Research Inc. (HTRI), Jurnal Rekayasa Mesin Universitas Sriwijaya.

Setyoko, B., 2017, Evaluasi Kinerja Heat Exchanger dengan Metode Fouling Faktor, Jurnal Teknik Mesin Universitas Diponegoro, Vol. 29, No. 2, Hal. 148–153.

Zain, M. R., dan Mustain, A., 2020, Evaluasi Efisiensi Heat Exchanger (HE - 4000) dengan Metode Kern, Jurnal Teknologi Separasi Distilat, Vol. 6, No. 2, Hal. 415–421.

Kern, D. Q., 1983, Process Heat Transfer, McGraw Hill International Book Company, Japan.

Geankoplis, C. J., 2003, Transport Processes and Unit Operations (Includes Unit Operations), Prentice Hall Press.

Irsyad, M., 2012, Karakteristik Koefisien Perpindahan Panas Konveksi Paksa pada Pemodelan Biji Kakao dengan Naphthalene Menggunakan Analogi Perpindahan Panas dan Massa, Jurnal Sains dan Teknologi, Vol. 12, No. 2, Hal. 137–145.

Prayudha, D., Moralista, E., dan Ashari, Y., 2018, Penentuan Laju Korosi dan Sisa Umur Pakai (Remaining Service Life/RSL) pada Jalur Pipa Transportasi Crude Oil dari Spu-A Mundu ke Terminal Balongan di PT. Pertamina EP Asset 3 Jatibarang Field, Kabupaten Indramayu Provinsi Jawa Barat, Prosiding Spesia Teknik Pertambangan, Hal. 511–529.

Hartanto, A., Moralista, E., dan Zaenal, Z., 2020, Kajian Korosi pada Pipa Transportasi Crude Oil Pipeline D (SP 04 - SP 05) di Kecamatan Tirtamulya Kabupaten Karawang

Provinsi Jawa Barat, Prosiding Teknik Pertambangan, Vol. 6, No. 2, Hal. 543–550.

Lemos, J. C., Costa, A. L. H., dan Bagajewicz, M. J., 2017 Linear Method for The Design of Shell and Tube Heat Exchangers Including Fouling Modeling Applied Thermal Engineering Journal, Vol. 125, No. 3, Hal. 1345–1353.

Kareem, A. A. A. M. Q., dan Naji, S. Z., 2018, Performance Analysis of Shell and Tube Heat Exchanger: Parametric Study, Case Study Thermodynamics Engineering Journal, Vol. 12, Hal. 563–568.

Liu, L., Ding N., Shi J., Xu, N., Guo, W., dan Wu, C. M. L., 2016, Failure Analysis of Tube To-Tubesheet Welded Joints in a Shell-Tube Heat Exchanger, Case Study Engineering Failure Analysis Journal, Vol. 25, No. 4, Hal. 32–40.

Pramesti, S. T., dan Made Arsana, I., 2020., Experimental Study of Baffle Angle Effect on Heat Transfer Effectiveness of The Shell and Tube Heat Exchanger Using Helical Baffle, Journal of Mechanical Engineering Research and Development, Vol. 4, No. 3, Hal. 332–338.

Bichkar, P., Dandgaval, O., Dalvi, P., Godase, R., dan Dey, T., 2018, Study of Shell and Tube Heat Exchanger with The Effect of Types of Baffles, Procedia Manufacturing, Hal. 195–200.

Gahana D., dan Supriyadi, D., 2018, Analisis Kinerja High Pressure Heater (HPH) Tipe Shell and Tube Heat Exchanger, Journal of Science and Applied Technology, Vol. 2, No. 2, Hal. 23–33.

Wang, Q. W., Chen, G. D., Xu, J., dan Ji, Y. P., 2010, Second Law Thermodynamic Comparison and Maximal Velocity Ratio Design of Shell and Tube Heat Exchangers with Continuous Helical Baffles, Journal of Heat Transfer, Vol. 132, No. 10, Hal. 101801–10180.

Shanahan, R., dan Chalim, A., 2020, Studi Literatur Tentang Efektivitas Alat Penukar Panas Shell And Tube 1-1 Sistem Fluida Gliserin – Metanol dengan Aliran Counter Current, Jurnal Teknologi Separasi Distilat, Vol. 6, No. 2, Hal. 164–170.

Chalim, A., Ariani, dan Iswara, M. A. I., 2021, Penentuan Number Transfer Unit Sistem Fluida Dietilen Glikol – Metanol dalam Evaluasi Efisiensi Penukar Panas Shell and Tube 1-1, Jurnal Teknologi Ilmu dan Aplikasi, Vol. 3, No. 1, Hal. 164–170.

Yunianto, B., Cahyo D. K., dan Arijanto, 2013, Pengaruh Perubahan Debit Aliran Fluida Panas dan Fluida Dingin terhadap Efektifitas pada Penukar Kalor Tipe Plat Aliran Silang, Jurnal Rotasi, Vol. 13, No. 1, Hal. 13–16.

Downloads

Published

2021-08-31

How to Cite

Prabaswara, R. J. ., Rulianah, S., Sindhuwati, C. ., & Raharjo, R. (2021). EVALUASI PRESSURE DROP HEAT EXCHANGER-03 PADA CRUDE DISTILLATION UNIT PPSDM MIGAS CEPU. DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 7(2), 505–513. https://doi.org/10.33795/distilat.v7i2.287

Issue

Section

Articles