PERHITUNGAN EFISIENSI PADA BOILER di PT. PLTU TANJUNG AWAR-AWAR

Authors

  • Dendrifika Anggun Maharani Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Eko Naryono Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Arif Eko PT PLTU Tanjung Awar awar, Semngke, Wadung, Kec. Jenu, Kabupaten Tuban, Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v7i2.232

Keywords:

boiler, efisiensi, panas

Abstract

PT. PLTU Tanjung Awar Awar merupakan Perusahaan pembangkit listrik tenaga uap yang menggunakan batu bara sebagai bahan bakar. Energi panas pembakaran digunakan untuk memanaskan air , menghasilkan uap jenuh dan uap lewat jenuh. Selama proses berlangsung dimungkinkan terjadi kehilangan panas atau kalor. Kehilangan panas ini dapat menurunkan efisiensi penyerapan panas dari boiler . Kehilangan panas ini perlu dievaluasi secara rutin dengan cara dilakukan perhitungan efisiensi boiler . Perhitungan dilakukan berdasarkan perhitungan HHV (High Heating Value), batu bara, Q pada boiler dan efisiensi penyerapan panas dari boiler . Dari hasil perhitungan diperoleh efisiensi penyerapan panas pada boiler sebesar 76,92 % pada umpan batu bara sebesar 200 Ton/h.

References

Kadir, L., Hunggul, N. Y. S. H, and Sallata, M. K., 2011, Teknologi Pembangkit Listrik Ramah Lingkungan, Penerbit ITB, Bandung.

Deni, S., Suparman, and Hadi, S., 1999, Mekanisme Boiler pada PLTU, Penerbit ITB, Bogor.

Elonka, S. M., 1973, Standard Boiler Operators Question and Answer, TATA Mc . Graw Hil, New Delhi.

El-Wakil, M.M., 1984, Power Plant Technology, Butterworths, New York. [5] Miller, R. H., and Malinowski, J. H., 1994, Power System Operation, McGraw-Hill International Editions, Singapore.

Woodruff, E. B., and Laurence, 2012, Steam Plant Operation, McGraw-Hill, United States of America.

Mufid, Arif, R. H dan Bambang, W., 2019, Pengaruh Pitch Turbulator terhadap NTU Double Pipe Heat Exchanger, Jurnal Teknik Kimia dan Lingkungan, Vol 3, No. 1.

Downloads

Published

2023-05-22

How to Cite

Maharani, D. A. ., Naryono, E. ., & Eko, A. . (2023). PERHITUNGAN EFISIENSI PADA BOILER di PT. PLTU TANJUNG AWAR-AWAR. DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 7(2), 414–420. https://doi.org/10.33795/distilat.v7i2.232

Issue

Section

Articles