DESAIN COOLER PADA PRARANCANGAN PABRIK DISPROPORTIONATED ROSIN DARI GONDORUKEM GRADE WG DENGAN KAPASITAS 3000 TON/TAHUN

Authors

  • Anne Rahma Salsabila Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Achmad Chumaidi Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Eko Naryono Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v9i4.4181

Keywords:

cooler, disproportionated rosin, double pipe, gondorukem

Abstract

Tahapan proses pada pembuatan disproportionated rosin dari gondorukem yaitu tahap persiapan, pencampuran, reaksi kimia, pengendapan, pemisahan, dan pemurnian. Pada tahap pemurnian, disproportionated rosin produk dari evaporator didinginkan sebelum disimpan dalam tangki penyimpanan menggunakan cooler. Tujuan pendinginan untuk menurunkan suhu disproportionated rosin produk evaporator agar sesuai dengan kondisi operasi tangki penyimpanan. Oleh karena itu diperlukan desain cooler yang sesuai untuk menurunkan suhu disproportionted rosin. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan desain cooler pada prarancangan pabrik disproportionated rosin dengan kapasitas 3000 ton/tahun. Acuan yang digunakan pada perhitungan desain cooler adalah buku Process Heat Transfer oleh Donald Q. Kern menggunakan bantuan microsoft excel. Dari hasil perhitungan didapatkan tipe cooler yaitu Double Pipe Heat Exchanger (DPHE) dengan dimensi ukuran 2x1¼, NPS 1¼, schedule 40, diameter dalam pipa 0,115 ft, diameter luar pipa 0,138 ft, panjang pipa 20 ft, dan jumlah hairpin sebanyak 3 buah. Desain cooler ini diharapkan dapat menjadi acuan desain kebutuhan alat pada proses industri.

References

S. Suluh dan P. Sampelawang, “Studi Eksperimen Limbah Buah Pinus Sebagai Sumber Energi Alternatif Ditinjau Dari Variasi Butiran,” Dynamic Saint, vol. 3(1), hal. 444–459, 2017.

S. Sutanti, S. Purnavita, dan H. Y. Sriyana, “Pembuatan Vernis Berbahan Gondorukem Yang Dimodifikasi Gliserol Dan Paduan Linseed Oil Dengan Minyak Biji Karet Menggunakan Metode Esterifikasi Tanpa Katalis,” Inovasi Teknik Kimia, vol. 2(1), hal. 54–59, 2017.

D. Q. A. Putri dan A. Chumaidi, “Sintesa DPR (Disproportionated Rosin) Dari Gum Rosin Grade X Secara Batch,” Teknologi Separi (Distilat), vol. 7(2), hal. 302–309, 2021.

A. El Maakoul, M. El Metoui, A. Ben Abdellah, S. Saadeddine, dan M. Meziane, “Numerical Investigation of Thermohydraulic Performance of Air to Water Double-Pipe Heat Exchanger with Helical Fins,” Appl Therm Eng, vol. 127, hal. 127–139, 2017.

I. S. Maulani dan H. Firdaus, “Analisis Desain Rancang Bangun Alat Penukar Kalor Tipe Double Pipe Aliran Cocurrent Dan Counter Flow,” Industrial Galuh, vol. 3(1), hal. 43–48, 2021.

D. Q. Kern, “Process Heat Transfer,” 1950.

N. R. Setya, Masudah, dan S. Santosa, “Desain Evaporator Pada Prarancangan Pabrik Biodiesel Dari Minyak Sawit Dengan Kapasitas 400.000 Ton/Tahun,” Teknologi Separasi (Distilat), vol. 8(4), hal. 758–764, 2022.

G. Towler dan R. Sinnot, “Chemical Engineering Design,” 2008.

E. Naryono, M. A. Ismail, dan Khairunnisa, “Evaluasi Efektivitas Alat Heat Exchanger 11e-25 Pada Kilang Fuel Oil Complex (FOC) I Di PT Pertamina RU-IV Cilacap,” Teknologi Separasi (Distilat), vol. 7(2), hal. 288–296, Agu 2021.

I. E. Rahayu, S. N. Izzah, dan M. R. Hidayat, “Analisis Kinerja Heat Exchanger Pada Preheater CDU V Di Kilang Ru V Balikpapan,” Jurnal Teknik Kimia Vokasional, vol. 1(1), hal. 1–9, 2021.

T. E. Prasasti, S. Udjiana, dan Y. Muharram, “Evaluasi Fouling Faktor Terhadap Kinerja Heat Exchanger Pada Gas Cooler Unit Co 2 Liquid Plant,” Jurnal Teknologi Separasi, vol. 7(2), hal. 570–578, 2021.

H. Urbaningtyas, N. Hendrawati, dan F. Choirudin, “Evaluasi Performa Spiral Heat Exchanger HE-201 pada Unit Demonomerisasi,” Jurnal Teknologi Separasi, vol. 7(1), hal. 58–65, 2021.

B. Setyoko, “Evaluasi Kinerja Heat Exchanger Dengan Metode Fouling Faktor,” Teknik, vol. 29(2), hal. 148–153, 2008.

H. Hendratama, “Rancang Bangun dan Analisis Performa Alat Penukar Panas Double Pipe Menggunakan Metode LMTD,” Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, vol. 10(2), hal. 73–78, 2022.

U. A. Gani dan M. Taufiqurrahman, “Analisis Efektivitas Laju Perpindahan Panas Alat Penukar Kalor Tipe Double Pipe,” Jurnal Teknologi Rekayasa Teknik Mesin, vol. 2(2), hal. 97–104, 2021.

Downloads

Published

2023-12-31

How to Cite

Salsabila, A. R., Chumaidi, A., & Naryono, E. (2023). DESAIN COOLER PADA PRARANCANGAN PABRIK DISPROPORTIONATED ROSIN DARI GONDORUKEM GRADE WG DENGAN KAPASITAS 3000 TON/TAHUN. DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 9(4), 460–469. https://doi.org/10.33795/distilat.v9i4.4181