STUDI PENGARUH KONSENTRASI RAGI ROTI TERHADAP KARAKTERISTIK PRODUK VIRGIN COCONUT OIL (VCO)

Authors

  • Luqman Aji Bagus Fani Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9 Malang 65141, Indonesia
  • Ade Sonya Suryandari Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Fikri Ardiansyah Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Adinda Putri Wulandari Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia
  • Syahrheza Kurniawan Putra Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Malang, Jl. Soekarno Hatta No. 9, Malang 65141, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33795/distilat.v11i4.6941

Keywords:

fermentasi, ragi roti, buah kelapa, VCO

Abstract

Salah satu produk yang dapat dihasilkan dari buah kelapa adalah Virgin Coconut Oil (VCO) yang dapat dibuat melalui proses fermentasi tanpa pemanasan dengan penambahan ragi sebagai starter. Kualitas produk VCO dapat dilihat berdasarkan yield, pH, densitas, viskositas, kadar air, dan asam lemak bebas. Penelitian ini dilakukan dengan waktu fermentasi selama 24 jam dan penambahan ragi roti dengan konsentrasi ragi 7,27%, 10,52%, dan 15%. Berdasarkan analisis produk VCO, yield tertinggi diperoleh pada konsentrasi ragi 10,52%, yaitu sebesar 10,80%. Selain itu, produk VCO yang diperoleh telah memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI) 7381:2008, dengan kadar asam lemak bebas maksimal 0,2%.

References

E. Mela dan D. S. Bintang, “Virgin Coconut Oil (VCO): Production, Advantages, and Potential Utilization in Various Food Products,” Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pertanian, vol. 40, no. 2, hlm. 103–110, 2021.

Budiarto, “Pembangunan Ekonomi Pedesaan Melalui Agroindustri: Penentuan Prioritas Pengembangan Jenis Agroindustri Kelapa di Kabupaten Kulonprogo,” SEPA : Fakultas Pertanian UPN Veteran Yogyakarta, vol. 7, hlm. 6–14, 2010.

A. Lubis, R. Mulyawan, A. Azhari, L. Hakim, dan N. ZA, “Pembuatan Virgin Coconut Oil (VCO) Menggunakan Metode Fermentasi Dengan Perbandingan Jenis Ragi Roti dan Ragi Tempe,” Chemical Engineering Journal Storage (CEJS), vol. 3, no. 5, hlm. 724–734, 2023.

S. G. Sipahelut, “Sifat Kimis dan Organoleptik Virgin Coconut Oil Hasil Fermentasi Menggunakan Teknik Pemecah Rantai,” Jurnal Agroforestri : Fakultas Pertanian Universitas Pattimura, vol. 6, hlm. 57–64, 2011.

D. F. Nury, Y. Fahni, R. Yuniarti, F. Achmad, D. Deviany, dan Y. Variyana, “Pengolahan Kelapa Menjadi Virgin Coconut Oil (VCO) dengan Metode Fermentasi Sederhana,” Journal of Industrial Community Empowerment, vol. 2, no. 2, hlm. 30–36, 2023.

R. Silaban, R. S Manullang, dan V. Hutapea, “Pembuatan Virgin Coconut Oil (VCO) Melalui Kombinasi Teknik Fermentasi dan Enzimatis Menggunakan Ekstrak Nanas,” Jurusan Kimia Universitas Negeri Medan, hlm. 91–99.

B. A. Sulistiyanto dan A. S. Suryandari, “Analisa Ekonomi Pra Rancangan Pabrik Kimia Pembuatan Sabun Mandi Cair Dari Virgin Coconut Oil (VCO) Kapasitas 750 Ton/Tahun,” Distilat : Jurnal Teknologi Separasi, vol. 7, no. 2, hlm. 112–119, 2021.

S. D. Ardiansyah dan A. S. Suryandari, “Seleksi Proses dan Penentuan Kapasitas Produksi Industri Sabun Cair Berbahan Baku Virgin Coconut Oil (VCO),” Distilat : Jurnal Teknologi Separasi, vol. 7, no. 2, hlm. 139–146, 2021.

A. P. Wulandari, F. Ardiansyah, L. A. B. Fani, dan S. K. Putra, “Perancangan Pabrik Virgin Coconut Oil (VCO) Berbahan Baku Buah Kelapa (Cocos nucifera L.) Melalui Proses Fermentasi Dengan Kapasitas 3000 Ton/Tahun,” Laporan Pra Rancangan Pabrik Kimia, Jurusan Teknik Kimia Politeknik Negeri Malang, hlm. 1–43, 2024.

S. Fathurahmi, Spetriani, dan P. H. Siswanto, “Penambahan Ragi Roti dan Lama Fermentasi Pada Proses Pengolahan Virgin Coconut Oil,” Jurnal Pengolahan Pangan, vol. 5, no. 2, hlm. 48–53, 2020.

Siti Mujdalipah, “Pengaruh Ragi Tradisional Indonesia Dalam Proses Fermentasi Santan Terhadap Karakteristik Rendemen, Kadar Air, dan Kadar Asam Lemak Bebas Virgin Coconut Oil (VCO),” Fortech : Fakultas Pendidikan dan Teknologi Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia, vol. 1, no. 1, hlm. 10–15, 2016.

D. Fitriani, E. Widiyati, dan D. A. Triawan, “Aplikasi Penggunaan Ekstrak Nanas dan Ragi Roti Sebagai Biokatalisator Pembuatan VCO (Virgin Coconut Oil) Serta Pemurniannya Dengan Menggunakan Zeolit Alam Bengkulu dan Abu Sekam Padi,” Jurnal Pendidikan Kimia dan Ilmu Kimia, vol. 4, no. 1, hlm. 8–19, 2021.

R. Qisti, S. Suryati, N. Sylvia, A. Azhari, dan L. Hakim, “Pengaruh Lama Waktu Fermentasi Dan Banyaknya Ragi Pada Proses Produksi Minyak Kemiri Menggunakan Metode Fermentasi,” Chemical Engineering Journal Storage (CEJS), vol. 4, no. 4, hlm. 584–595, 2024.

D. Setyorini, “Pengaruh Penggunaan Rhizopus Sp Pada Hasil Fermentasi Virgin Coconut Oil (VCO),” Prosiding Seminar Nasional Teknologi Industri, Bidang Teknik Kimia Politeknik ATI Makassar, vol. 1, hlm. 214–217, 2022.

Badan Standarisasi Nasional, “Standar Nasional Indonesia Minyak kelapa virgin (VCO),” Indonesia, 2008.

R. Nezhad, R. Akhgar, dan A. R. Shaviklo, “Investigating the chemical and microbial characteristics of Kermanshahi ghee and Azerbaijan yellow ghee during the storage period,” Food Research Journal : Department of Animal Science Research, vol. 3, hlm. 53–68, 2008.

Ngatemin, Nurrahman, dan J. T. Isworo, “Pengaruh Lama Fermentasi Pada Produksi Minyak Kelapa Murni (Virgin Coconut Oil) Terhadap Sifat Fisik, Kimia, dan Organoleptik,” Jurnal Pangan dan Gizi, vol. 04, no. 08, hlm. 9–18, 2013.

Y. C. C. Kusuma, I. D. G. Pratama, dan P. T. Ina, “Pengaruh Jenis Ragi dan Lama Fermentasi terhadap Karakteristik Virgin Coconut Oil (VCO),” ITEPA : Jurnal Ilmu dan Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Udayana, vol. 11, hlm. 74–82, 2022.

R. R. Iglesias, C. N. Pazos, C. F. Blanco, M. C. Veiga, dan C. Kennes, “Factors affecting the optimisation and scale-up of lipid accumulation in oleaginous yeasts for sustainable biofuels production,” Elsevier : Faculty of Sciences and Center for Advanced Scientific Research, University of La Coru˜na, hlm. 1–7, 2023.

Additional Files

Published

2025-12-31

How to Cite

Fani, L. A. B., Suryandari, A. S., Ardiansyah, F., Wulandari, A. P., & Putra, S. K. (2025). STUDI PENGARUH KONSENTRASI RAGI ROTI TERHADAP KARAKTERISTIK PRODUK VIRGIN COCONUT OIL (VCO). DISTILAT: Jurnal Teknologi Separasi, 11(4), 661–669. https://doi.org/10.33795/distilat.v11i4.6941