PENERAPAN METODE TF-IDF DAN N-GRAM PADA PENGEMBANGAN APLIKASI CHATBOT BERBASIS LINE UNTUK LAYANAN PUBLIK KESEHATAN DI KOTA MALANG
DOI:
https://doi.org/10.33795/jip.v5i1.233Keywords:
Chatbot, N-Gram, Tf-Idf, Bot LineAbstract
Teknologi kecerdasan buatan saat ini dapat diolah dengan berbagai macam bentuk, seperti ChatBot dengan berbagai metode, salah satunya menggunakan TF-IDF dan N-GRAM. TF-IDF merupakan sebuag metode dengan menghitung bobot masing-masing kata dalam suatu pertanyaan yang nantinya akan dicocokan dengan dataset, sedangkan N-GRAM merupakan metode dimana sebagai ekstrasi kalimat masukan dari user yang nantinya akan dimasukkan ke dalam dataset. Hasil penelitian dapat diperoleh bahwa Question-Answering dan pemberian informasi baru dari user dalam bentuk ChatBot menggunakan TF-IDF dan N-Gram proses pengurangan data yang relevan dengan dataset.