PENGEMBANGAN GAME MARINE ECOSYSTEM HERO MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC

Authors

  • Mungki Astiningrum
  • Dian Hanifudin Subhi
  • Dhike Almira Ramadiyah

DOI:

https://doi.org/10.33795/jip.v4i1.143

Keywords:

Game, Ekosistem Laut, Marine Ecosystem Hero, Fuzzy Logic

Abstract

Game merupakan hiburan yang biasanya diangkat dari masalah dalam kehidupan sehari-hari, salah satunya adalah masalah ekosistem laut. Pada saat ini kebanyakan kondisi ekosistem laut sangat memprihatinkan dikarenakan kurangnya kepedulian masyarakat akan kebersihan ekosistem laut. Untuk menyampaikan pesan agar masyarakat peduli pada lingkungan laut diperlukan media yang interaktif, maka dari itu dibuat sebuah Game yang bernamakan Marine Ecosystem Hero. Game ini memberikan misi agar player dapat mengumpulkan sampah sebanyak mungkin untuk mendapatkan poin sebelum waktu habis. Poin dan sisa waktu digunakan untuk menghitung total skor. Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah metode yaitu Fuzzy Logic untuk menghitung skor akhir player sehingga dapat ditentukan apakah player dapat lolos ke level selanjutnya atau tidak. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi metode Fuzzy Logic berjalan dengan baik dalam Game Marine Ecosystem Hero. Game ini dinilai untuk memberikan nilai score yang sesuai pada setiap levelnya. Sesuai hasil dari 30 responden game ini memenuhi kepuasan user sebanyak 63%.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-11-01

How to Cite

Astiningrum, M. ., Subhi, D. H. ., & Ramadiyah, D. A. . (2017). PENGEMBANGAN GAME MARINE ECOSYSTEM HERO MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC. Jurnal Informatika Polinema, 4(1), 43–48. https://doi.org/10.33795/jip.v4i1.143