Pengamanan Data E-Mail Menggunakan Enkripsi Partially Homomorphic Encryption (PHE)

Authors

  • Wina Witanti Universitas Jenderal Achmad Yani
  • Mohamad Aditya Muttaqin Ghozali Universitas Jenderal Achmad Yani
  • Gunawan Abdillah Universitas Jenderal Achmad Yani

DOI:

https://doi.org/10.33795/jip.v10i4.5420

Keywords:

enkripsi homomorfik, kriptografi, email, pengamanan data

Abstract

 Pengamanan data merupakan aspek penting dalam era digital untuk melindungi informasi sensitif dari akses tidak sah dan ancaman keamanan. Terutama pada email sebagai media komunikasi jarak jauh, pengamanan data sangat penting karena email rentan terhadap serangan yang dapat mencuri atau memanipulasi data. Salah satu teknik yang telah berkembang pesat untuk menghadapi tantangan keamanan yang kompleks adalah kriptografi, termasuk Homomorphic Encryption Partially. Homomorphic Encryption Partially dapat mengamankan data email dengan mengubah informasi menjadi ciphertext yang hanya dapat diakses oleh pemilik kunci. Teknik ini membuat pihak luar yang tidak memiliki izin sulit membaca data asli. Selain itu, teknik ini menunjukkan penggunaan memori yang efisien tanpa mengorbankan keamanan. Penelitian ini membandingkan Homomorphic Encryption Partially yang menggunakan algoritma RSA Homomorfik dengan algoritma AES dalam perbandingan penggunaan memori. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Homomorphic Encryption Partially menggunakan 10.42% dalam pengunaan memori dibandingkan dengan AES yang menggunakan 102.69% dalam penggunaan memorinya, sehingga menghasilkan penggunaan memori yang besar. Selain itu, penelitian ini menunjukkan bahwa waktu untuk memecahkan pasangan kunci bisa mencapai beberapa bulan hingga tahun. Sebagai kesimpulan, Homomorphic Encryption Partially efektif dalam penggunaan memori, menghasilkan ukuran yang lebih kecil setelah enkripsi dibandingkan dengan AES yang menghasilkan ukuran lebih besar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

homomorphic encryption in multi-cloud environment. Procedia Computer Science, 220, 390–397. https://doi.org/10.1016/j.procs. 2023.03.050

Anwar, B., Kustini, R., & Zulkarnain, I. (2021). Penerapan Algoritma RSA (Rivest Shamir Adelman ) Untuk Mengamankan Nilai Siswa SMP HKBP P. Bulan. , 88(1), 88–91.

Arfriandi, A. (2018). Pengamanan Teks Pada Dokumen E-mail Menggunakan Enkripsi Rotor. In Edu Komputika (Vol. 5, Issue 1). http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/edukom

Betty Yel, M., & M Nasution, M. K. (2022). Keamanan Informasi Data Pribadi PAda Media Sosial. JIK), 6(1).

Dada, E. G., Bassi, J. S., Chiroma, H., Abdulhamid, S. M., Adetunmbi, A. O., & Ajibuwa, O. E. (2019). Machine Learning for E-mail Spam Filtering: Review, Approaches and Open Research Problems. Heliyon, 5(6). https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2019.e01802

Gaid, M. L., & Salloum, S. A. (2021). Homomorphic Encryption (pp. 634–642). https://doi.org/10.1007/978-3-030-76346-6_56

Hikmat Mahmood, Z., & Khalel Ibrahem, M. (2018). New Fully Homomorphic Encryption Scheme Based On Multistage Partial Homomorphic Encryption Applied In Cloud Computing. Https://Ieeexplore.Ieee.Org/Xpl/Conhome/8630866/Proceeding. https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/8640952

Iqbal Zulfikar, M., Abdillah, G., Komarudin Jurusan Informatika, A., & Sains dan Informatika Universitas Jenderal Achmad Yani Cimahi, F. (2019). Kriptografi untuk Keamanan Pengiriman E-mail Menggunakan Blowfish dan Rivest Shamir Adleman (RSA). In Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATi).

Jarkasih, S., Fatimah, U., Psikologi, D., Negeri Padang, U., Hamka, J., Tawar, A., Padang Barat, K., Barat, S., Teknologi Informasi, P., Ilmu Pendidikan, F., Muhammadiyah Jakarta, U., Ahmad Dahlan, J. K., Ciputat Timur, K., & Tangerang Selatan, K. (2022). Penggunaan Public Key Infrastructure Kunci Persetujuan (Key Agreement). Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 97–102.

Jin, H., Luo, Y., Li, P., & Mathew, J. (2019). A Review of Secure and Privacy-Preserving Medical Data Sharing. In IEEE Access (Vol. 7, pp. 61656–61669). Institute of Electrical and Electronics Engineers Inc. https://doi.org/ 10.1109/ACCESS.2019.2916503

Kucherov, N. N., Deryabin, M. A., & Babenko, M. G. (2020). Homomorphic Encryption Methods Review. Proceedings of the 2020 IEEE Conference of Russian Young Researchers in Electrical and Electronic Engineering, EIConRus 2020, 370–373. https://doi.org/10.1109/EICONRUS49466.2020.9039110

Kumar, P. R., Raj, P. H., & Jelciana, P. (2018). Exploring Data Security Issues and Solutions in Cloud Computing. Procedia Computer Science, 125, 691–697. https://doi.org/ 10.1016/j.procs.2017.12.089

Ma, H., Han, S., & Lei, H. (2021). Optimized Paillier’s Cryptosystem with Fast Encryption and Decryption. ACM International Conference Proceeding Series, 106–118. https://doi.org/10.1145/3485832.3485842

Munjal, K., & Bhatia, R. (2023). A Systematic Review of Homomorphic Encryption and Its Contributions in Healthcare Industry. Complex and Intelligent Systems, 9(4), 3759–3786. https://doi.org/10.1007/s40747-022-00756-z

Rizki, M., & Farida Ariyani, P. (2021). Penerapan Kriptografi Dengan Menggunakan Algoritma Rsa Untuk Pengamanan Data Berbasis Desktop Pada Pt Trias Mitra Jaya Manunggal. Skanika, 4(2), 1–6. https://doi.org/10.36080/ skanika.v4i2.1991

Wang, W., Hosseini, S., Awadallah, A. H., Bennett, P. N., & Quirk, C. (2019). Context-Aware Intent Identification in E-mail Conversations. SIGIR 2019 - Proceedings of the 42nd International ACM SIGIR Conference on Research and Development in Information Retrieval, 585–594. https://doi.org/10.1145/ 3331184.3331260

Zhang, Z., Wu, J., Yau, D., Cheng, P., & Chen, J. (2018). Secure Kalman Filter State Estimation by Partially Homomorphic Encryption. Proceedings - 9th ACM/IEEE International Conference on Cyber-Physical Systems, ICCPS 2018, 345–346. https://doi.org/ 10.1109/ICCPS.2018.00046

Downloads

Published

2024-08-30

How to Cite

Witanti, W., Ghozali, M. A. M., & Abdillah, G. (2024). Pengamanan Data E-Mail Menggunakan Enkripsi Partially Homomorphic Encryption (PHE). Jurnal Informatika Polinema, 10(4), 445–452. https://doi.org/10.33795/jip.v10i4.5420