Sistem Keamanan Berbasis Sidik Jari pada Prodi TI Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Authors

  • Muhammad Khumaidi Nursyarif Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
  • Arbansyah Arbansyah Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur
  • Muhammad Taufiq Sumadi Politeknik Negeri Samarinda

DOI:

https://doi.org/10.33795/jip.v11i1.5796

Keywords:

Internet of Things, Sidik Jari, NodeMCU, Thinger.io, Keamanan Pintar

Abstract

Perkembangan teknologi yang pesat memberikan banyak manfaat dalam berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk dalam bidang keamanan. Salah satu teknologi yang relevan ialah Internet of Things, yang memungkinkan berbagai perangkat terhubung dan dikendalikan melalui internet. Teknologi ini sangat cocok untuk sistem identifikasi dan keamanan, termasuk teknologi biometrik seperti sidik jari. Penelitian ini mengembangkan dan mengimplementasikan sistem keamanan pintar berbasis sidik jari menggunakan NodeMCU dan platform Thinger.io. Sistem ini dirancang untuk diterapkan pada pintu masuk ruangan Prodi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur. Metode yang digunakan meliputi penggunaan sensor sidik jari untuk identifikasi pengguna, NodeMCU sebagai mikrokontroler, dan Thinger.io untuk pengelolaan data serta pengiriman notifikasi. Sistem bekerja dengan cara memindai sidik jari yang kemudian diverifikasi oleh NodeMCU. Jika sidik jari dikenali, pintu akan terbuka, dan jika tidak dikenali setelah tiga kali percobaan, sistem akan mengirim notifikasi peringatan akses tidak dikenal melalui email. Kelebihan dari penggunaan sidik jari ini mencakup tingkat keamanan yang tinggi karena sidik jari memiliki keunikan yang sulit diduplikasi. Selain itu, manfaat yang diperoleh meliputi peningkatan keamanan ruangan dan kemudahan akses tanpa kunci fisik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem keamanan berbasis sidik jari ini efektif dalam menjaga keamanan pintu, dengan mekanisme verifikasi yang andal dan deteksi percobaan akses yang tidak sah. Sistem ini juga memberikan notifikasi responsif secara real-time setelah upaya gagal dikenali sebanyak tiga kali. Sistem berfungsi dengan stabil dan dapat dikembangkan lebih lanjut untuk memenuhi kebutuhan spesifik pengguna serta diadaptasi dalam berbagai situasi yang berbeda.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anwar, N., Widodo, A. M., Tundjungsari, V., Ichwani, A., Muiz, K. H., & Yulhendri, Y. (2021). Sistem Pemantauan Level Keasaman dan Total Dissolved Solids Limbah Cair Berbasis Internet of Things (IoT). Prosiding SISFOTEK, 5(1), 21–26. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=en&user=FOwZ8hUAAAAJ&pagesize=100&citation_for_view=FOwZ8hUAAAAJ:OP4eGU-M3BUC

Bachtiar, A. H. (2022). Rancang Bangun Dual Keamanan Sistem Pintu Rumah Menggunakan Pengenalan Wajah Dan Sidik Jari Berbasis Iot (Internet of Things). Power Elektronik: Jurnal Orang Elektro, 11(1), 102. https://doi.org/10.30591/polektro.v11i1.3137

Dewi, I. P., & Fikri, R. (2023). Optimalisasi Keamanan Rumah dengan Implementasi Sistem Notifikasi Gerbang Cerdas Berbasis Internet of Things (IoT). Journal of Computer System and Informatics (JoSYC), 4(4), 816–829. https://doi.org/10.47065/josyc.v4i4.4004

Gupta, K., Jiwani, N., Sharif, M. H. U., Mohammed, M. A., & Afreen, N. (2022). Smart Door Locking System Using IoT. 2022 International Conference on Advances in Computing, Communication and Materials, ICACCM 2022, May, 3090–3094. https://doi.org/10.1109/ICACCM56405.2022.10009534

Handika, R., Hartama, D., Kirana, I. O., Safii, M., & Parlina, I. (2021). Prototype Alat Pengamanan Pintu dengan Menggunakan Sensor Sidik Jari Berbasis Arduino Mega2560. Kajian Ilmiah Informatika Dan Komputer, 1(6), 240–247.

Jodi, S., Siregar, M., Asmira, A., & Kusumawati, N. (2022). Prototype Sistem Keamanan Pintu Rumah Menggunakan Tag Card dan PIN Berbasis Arduino Uno. Simkom, 7(2), 82–91. https://doi.org/10.51717/simkom.v7i2.83

Khalid, Z., Achmady, S., & Agustini, P. (2020). Otomatisasi Sistem Keamanan Kunci Lemari Menggunakan Sensor Sidik Jari Berbasis Arduino Uno. Jurnal TEKSAGRO, 1(1), 1–11. https://journal.lp2stm.or.id/index.php/TEKSAGRO/article/view/1

Lagan, M. D., & Ary, M. (2021). Sistem Kendali Kunci Pintu Menggunakan Voice Command Berbasis Internet of Things (Iot). EProsiding Teknik Informatika (PROTEKTIF), 2(1), 1–12. http://eprosiding.ars.ac.id/index.php/pti/article/view/219

Nagarkar, D., & Kadam, A. (2023). FINGERPRINT SECURITY SYSTEM USING ARDUINO. 05, 7665–7675.

Ningrum, N. K., & Basyir, A. (2022). PERANCANGAN SISTEM KEAMANAN PINTU RUANGAN OTOMATIS MENGGUNAKAN RFID BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT). Jurnal Ilmiah Matrik, 24(1), 21–27. https://doi.org/10.33557/jurnalmatrik.v24i1.1651

Nugroho, I. I., Pratiwi, R., & Az Zahro, S. R. (2021). Optimalisasi Penanggulangan Kebocoran Data Melalui Regulatory Blockchain Guna Mewujudkan Keamanan Siber di Indonesia. Ikatan Penulis Mahasiswa Hukum Indonesia Law Journal, 1(2), 115–129. https://doi.org/10.15294/ipmhi.v1i2.53698

Prasetyo Eka Putra, F., Mellyana Dewi, S., & Hamzah, A. (2023). Privasi dan Keamanan Penerapan IoT Dalam Kehidupan Sehari-Hari : Tantangan dan Implikasi. Jurnal Sistim Informasi Dan Teknologi, 5(2), 26–32. https://doi.org/10.37034/jsisfotek.v5i1.232

Rahayu, E. S., & Nurdin, R. A. M. (2019). Perancangan Smart Home Untuk Pengendalian Peralatan Elektronik Dan Pemantauan Keamanan Rumah Berbasis Internet of Things. Jurnal Teknologi, 6(2), 136–148. https://doi.org/10.31479/jtek.v6i2.23

Sari, I. P., Hazidar, A. H., Basri, M., Ramadhani, F., & Manurung, A. A. (2023). Penerapan Palang Pintu Otomatis Jarak Jauh Berbasis RFID di Perumahan. Blend Sains Jurnal Teknik, 2(1), 16–25. https://doi.org/10.56211/blendsains.v2i1.246

Wee, B. S. (2021). Design and Implementation of an Arduino Based Smart Fingerprint Authentication System for Key Security Locker. International Applied Business and Engineering Conference, 155–160.

Downloads

Published

2024-11-30

How to Cite

Nursyarif, M. K., Arbansyah, A., & Sumadi, M. T. (2024). Sistem Keamanan Berbasis Sidik Jari pada Prodi TI Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur . Jurnal Informatika Polinema, 11(1), 19–28. https://doi.org/10.33795/jip.v11i1.5796