Peningkatan Keamanan Jaringan Wireless di Fakultas Kedokteran Kampus Madang UNSRI

Authors

  • Budiman Budiman Universitas Sriwijaya
  • Aan Restu Mukti
  • Syahril Rizal
  • Suryayusra Suryayusra

DOI:

https://doi.org/10.33795/jip.v11i1.6048

Keywords:

Keamanan jaringan, Netcut, Nmap, OWASP Dirbuster, Wifi Analyzer

Abstract

Teknologi nirkabel merupakan salah satu keutamaan sebagai faktor penunjang dunia informasi. Jaringan komputer menjadi jalur pengiriman data melalui intranet maupun distribusi internet, sehingga keamanannya menjadi prioritas. Beberapa kasus yangsering terjadi mengenai kebocoran informasi baik di lingkup institusi pemerintahan maupun pendidikan menjadi evaluasi serius dalam meningkatkan keamanan jaringan. Tujuan penelitian ini mengidentifikasi kerentanan untuk mengurangi risiko serangan, mengukur efektifitas tingkat keamanan terhadap jaringan nirkabel, membuat laporan hasil data yang bisa berguna bagi administrator dalam mengatur keamanan jaringan nirkabel, memotivasi administrator untuk bisa mencari hal-hal baru agar berguna bagi banyak orang, metode penetrasi menggunakan metode OWASP Framework menjadi metode yang diusulkan dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil uji coba penetrasi jaringan wireless pada Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya Kampus Madang menggunakan tools OWASP Testing Guide versi 4.1 dari modul yang telah diuji coba, didapatkan beberapa hasil menggunakan tools sebagai berikut Wifi Analyzer (Scanning SSID  jaringan Wireless berhasil dilakukan), Netcut (ARP Spoofing terhadap host berhasil dilakukan), Nmap (Scanning jaringan berhasil dilakukan, Brute Force tidak berhasil), Dirbuster (Brute Force direktori server berhasil dilakukan). Dengan demikian dapat dilakukan audit keamanan jaringan secara berkala untuk mendeteksi dan memperbaiki potensi kelemahan sebelum dieksploitasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Elizar, A. (2014). IEEE 802.11ac sebagai standar pertama untuk Gigabit Wireless LAN. Jurnal Teknologi Informasi, 11(1), 36–44.

Gustav, M. A., & Pranata, M. (2022). Perancangan dan implementasi jaringan komputer LAN dan WLAN dengan quality of service. STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi, 7(2), 197.

Arianto, T. (2009). Implementasi Wireless Local Area Network dalam RT/RW Net. Jurnal Teknologi Informasi, XIV(2), 152–157.

Rijadi, B. B. (2021). Optimasi jaringan Wireless Local Area Network (WLAN) pada model lingkungan perkantoran. Jurnal Teknologi Informasi, 1(1), 1–9.

Jufri, M., Fakultas Ilmu Komputer, & Universitas Internasional Batam. (2021). Peningkatan keamanan jaringan wireless dengan menerapkan that network security is very influential on the prevention of attacks carried out by attackers. Jurnal Teknologi Informasi, 5(2), 98–108.

Cetak, I., & Online, I. (2022). DECODE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi, 2(1), 1–7.

Vaniamosa, S. K., et al. (2023). Analisis walk test pada cakupan area. Jurnal Teknologi Informasi, no. 6, 87–99.

Alfarisi, T. D., & Fatoni. (2023). Analisis dan Implementasi Penguat Jaringan Wireless Local Area Network (WLAN). JUPITER: Jurnal Penelitian Ilmu Dan Teknologi Komputer, 15(1c), 434–443. https://doi.org/10.5281./5510/15.jupiter.2023.04

Waliulu, R. F., Jurusan Teknologi Informatika, & Universitas Dian Nuswantoro. DARI PENGGUNA NETCUT DI JARINGAN LOCAL DENGAN.

Sriwijaya, P. N. (2015). (Ichsan, Putra, Wibisono, dan Studiawan, 2013), 0–5.

Kunci, K., et al. (2023). Penetration Testing Berbasis OWASP Testing Guide Versi 4.2 (Studi Kasus: X Website).

Utama, I. M. P., Putri, K. R., Agung, A., Wirayuda, E., & Tyora, V. A. (2022). Analisis perbandingan kinerja tool website directory brute force dengan target website DVWA. Jurnal Teknologi Informasi, 4221, 278–285.

Purba, W. W., Efendi, R., Fakultas Teknologi, Universitas Satya Negara Indonesia. (2021). Perancangan dan analisis sistem keamanan jaringan komputer menggunakan SNORT. Jurnal Teknologi Informasi, 17(2), 143–158.

Jivthesh, M. R., G. M. R. A. P., H. N. Gd, & Rao, S. N. (2022). A comprehensive survey of WiFi analyzer tools. In Proceedings of the IEEE Global Conference on Advanced Technologies. https://doi.org/10.1109/GCAT55367.2022.9972040

Beardsley, T. (2010). The TCP split handshake: Practical effects on modern network equipment. Jurnal Teknologi Informasi, 2(1), 197–217.

Downloads

Published

2024-11-30

How to Cite

Budiman, B., Restu Mukti, A., Rizal, S., & Suryayusra, S. (2024). Peningkatan Keamanan Jaringan Wireless di Fakultas Kedokteran Kampus Madang UNSRI. Jurnal Informatika Polinema, 11(1), 51–60. https://doi.org/10.33795/jip.v11i1.6048