Main Article Content
Abstract
Plambing rumah sakit merupakan salah satu sistem pengolahan air pada bangunan rumah sakit yang mengatur tentang pemasangan sebuah pipa tangki, serta peralatan lainnya. Sistem air bersih pada RSUD Krian ini mengatur penyediaan air bersih dan pengolahan air buangan agar tidak mencemari lingkungan sekitar. Air bersih merupakan kebutuhan yang tidak dapat dilepaskan dari kegiatan di rumah sakit, namun mengingat bahwa rumah sakit merupakan tempat tindakan dan perawatan orang sakit maka kualitas dan kuantitasnya perlu dipertahankan setiap saat agar tidak mengakibatkan sumber infeksi baru bagi penderita. Perencanaan yang dibuat sesuai dengan standard dan peraturan yang ditetapkan menjadi pedoman untuk perencanaan pada rumah sakit. RSUD Krian merupakan bangunan yang terdiri dari 4 lantai. Kebutuhan air bersih yang dihitung berdasarkan jumlah penghuni dengan kebutuhan air sebesar 130,063 m3/hari. Dimensi pipa air bersih yang digunakan berkisar antara 1 ¼ inch – 3 inch, dimensi air panas berkisar antara ½ inch – 1 ¼ inch, dimensi pipa air kotor berkisar antara 3 inch – 4 inch, dimensi pipa air olahan berkisar antara 1 ½ inch - ½ inch. Kapasitas volume Ground Water Tank sebesar 56 m3, kapasitas volume Roof Tank sebesar 30 m3. Kapasitas volume Ground Water Tank air olahan sebesar 18 m3, kapasitas volume Roof Tank air olahan sebesar 9 m3, kapasitas volume Septic Tank sebesar 40 m3, dan volume IPAL sebesar 35 m3. Biaya yang dibutuhkam untuk perencanaan plambing RSUB Krian adalah sebesar Rp 2.624.982.836,28,-
Keywords
Article Details
References
- Aldy, ZE. 2011. Pedoman Teknis Instalasi Pengolahan Air Limbah dengan Sistem Biofilter Anaerob Aerob pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan. In Seri Sanitasi Lingkungan. 24:1-93.
- Arbana, Ilham. 2017. "ANALISA RENCANA ANGGARAN BIAYA TERHADAP PELAKSANAAN PEKERJAAN PERUMAHAN DENGAN MELAKUKAN PERBANDINGAN PERHITUNGAN HARGA SATUAN BAHAN BERDASARKAN SURVEY LAPANGAN."
- Askarin, Iqbal, Sutikno Sutikno, dan Armin Naibaho. 2021. "PERENCANAAN JARINGAN PIPA AIR BERSIH DAN AIR KOTOR PEMBANGUNAN GEDUNG GUEST HOUSE EXINDO GRUP." Jurnal JOS-MRK 2 (3):287-91.
- Badan Standar Nasional 03-7065. 2005. "Tata cara perencanaan sistem plambing.". Badan Standar Nasional, no. SNI 03-7065-2005: 23.
- Fathurrohman, A A. 2012. "Jaringan Suplai Air Bersih PDAM Tirta Pakuan Akhmad Aziz Fathurrohman Fakultas Teknologi Pertanian 2012 Study on Headloss in Pipe Distribution of PDAM Tirta Pakuan Water Supply Network.".
- Kemenkes, 2019. "Permenkes 7 Tahun 2019." Menteri Kesehatan RI.
- Kemenkes RI. 2016. "Peraturan Menteri Kesehatan No 24 Tahun 2016." Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus Nonfisik Bidang Kesehatan Tahun Anggaran 2017.
- Noerbambang, Soufyan M, dan Takeo Morimura. 2005. PERANCANGAN DAN PEMELIHARAAN SISTEM PLAMBING. 9 ed. Bandung: PT Pradnya Paramita.
- Suhardiyanto. 2016. "PERANCANGAN SISTEM PLAMBING INSTALASI AIR BERSIH DAN AIR BUANGAN PADA PEMBANGUNAN GEDUNG PERKANTORAN BERTINGKAT TUJUH LANTAI." Jurnal Teknik Mesin (JTM). Vol. 05.
- Suhono, Andreas. 2011. KEMENTRIAN PEKERJAAN UMUM BADAN PEMBINAAN KONSTRUKSI SATUAN KERJA PUSAT PELATIHAN JASA KONSTRUKSI. Kementrian Pekerjaan Umum.
References
Aldy, ZE. 2011. Pedoman Teknis Instalasi Pengolahan Air Limbah dengan Sistem Biofilter Anaerob Aerob pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan. In Seri Sanitasi Lingkungan. 24:1-93.
Arbana, Ilham. 2017. "ANALISA RENCANA ANGGARAN BIAYA TERHADAP PELAKSANAAN PEKERJAAN PERUMAHAN DENGAN MELAKUKAN PERBANDINGAN PERHITUNGAN HARGA SATUAN BAHAN BERDASARKAN SURVEY LAPANGAN."
Askarin, Iqbal, Sutikno Sutikno, dan Armin Naibaho. 2021. "PERENCANAAN JARINGAN PIPA AIR BERSIH DAN AIR KOTOR PEMBANGUNAN GEDUNG GUEST HOUSE EXINDO GRUP." Jurnal JOS-MRK 2 (3):287-91.
Badan Standar Nasional 03-7065. 2005. "Tata cara perencanaan sistem plambing.". Badan Standar Nasional, no. SNI 03-7065-2005: 23.
Fathurrohman, A A. 2012. "Jaringan Suplai Air Bersih PDAM Tirta Pakuan Akhmad Aziz Fathurrohman Fakultas Teknologi Pertanian 2012 Study on Headloss in Pipe Distribution of PDAM Tirta Pakuan Water Supply Network.".
Kemenkes, 2019. "Permenkes 7 Tahun 2019." Menteri Kesehatan RI.
Kemenkes RI. 2016. "Peraturan Menteri Kesehatan No 24 Tahun 2016." Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus Nonfisik Bidang Kesehatan Tahun Anggaran 2017.
Noerbambang, Soufyan M, dan Takeo Morimura. 2005. PERANCANGAN DAN PEMELIHARAAN SISTEM PLAMBING. 9 ed. Bandung: PT Pradnya Paramita.
Suhardiyanto. 2016. "PERANCANGAN SISTEM PLAMBING INSTALASI AIR BERSIH DAN AIR BUANGAN PADA PEMBANGUNAN GEDUNG PERKANTORAN BERTINGKAT TUJUH LANTAI." Jurnal Teknik Mesin (JTM). Vol. 05.
Suhono, Andreas. 2011. KEMENTRIAN PEKERJAAN UMUM BADAN PEMBINAAN KONSTRUKSI SATUAN KERJA PUSAT PELATIHAN JASA KONSTRUKSI. Kementrian Pekerjaan Umum.