Main Article Content

Abstract

Jalan Raya Pare - Jombang tergolong ke dalam Jalan Provinsi dengan fungsi jalan Kolektor Primer 2 yang menghubungkan antara Kabupaten Kediri dengan Kabupaten Jombang. Pada ruas jalan sepanjang 5 kilometer ini terdapat kerusakan yang menimbulkan ketidaknyamanan bagi pengguna jalan. Berdasarkan masalah tersebut, penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui nilai tingkat kerusakan jalan pada ruas Jalan Pare-Jombang. Metode yang digunakan ialah metode PCI (Pavement Condition Index). Hasil analisis diperoleh Nilai tingkat kerusakan perkerasan jalan ialah 59% sempurna (excellent), 13% sangat baik (very good), 12% baik (good), 11% sedang (fair), 5% buruk (poor) pada lajur kiri, sedangkan pada lajur kanan kondisi kerusakan perkerasan jalan ialah 53% sempurna (excellent), 20% sangat baik (very good), 15% baik (good), 8% sedang (fair), 3% buruk (poor), dan 1% sangat buruk (very poor).

Article Details

References

  1. Fajar, A. N., Khamid, A., Diantoro, W., Apriliano, D. D., & Yunus, M. (2021). Analisis Tingkat
  2. Kerusakan pada Jalan Pagerbarang–Margasari Kabupaten Tegal. Infratech Building Journal, 2(2),49-57.
  3. Keputusan Gubernur Jawa Timur. 2023. Tentang
  4. Penetapan Status Ruas Jalan Sebagai Jalan Provinsi.
  5. ASTM International. Standard Practice for Roads and Parking Lots Pavement Condition Index Surveys. Desicnation: D 6433-07
  6. Mushthofa, K, 2024. Evaluasi Kerusakan Jalan Berdasarkan Metode Pavement Condition Index (PCI) Pada Ruas Jalan Pare - Jombang. Skripsi. Manajemen Rekayasa Konstruksi, Jurusan Teknik Sipil, Politeknik Negeri Malang. Pembimbing (1) Dr. Drs. Burhamtoro S.T., M.T. (2) Nain Dhaniarti Raharjo, S.ST. MT.