Main Article Content
Abstract
Tanah lempung lunak merupakan jenis tanah yang memiliki daya dukung rendah, dimana akan berbahaya jika
dilakukan pembangunan pada tanah jenis ini. Guna mengatasi kondisi tanah, diperlukan perkuatan tanah yang salah satunya
adalah menggunakan kolom pasir. Perkuatan jenis kolom pasir dipilih selain karena dapat meningkatkan daya dukung tanah,
juga merupakan perkuatan yang ekonomis dengan menggunakan pasir lokal sebagai media. Penulisan ini bertujuan untuk
meningkatkan daya dukung kolom pasir yakni dengan melakukan pembesaran dan membandingkannya dengan kolom pasir
tanpa pembesaran.
Pengujian ini membandingkan kolom pasir dengan dan tanpa pembesaran menggunakan skala laboratorium dengan 1
sampel tanpa pembesaran dan 2 sampel dengan pembesaran. Material yang akan digunakan harus dilakukan pengujian sifat fisik
dan didapat jenis pasir yang digunakan adalah poorly graded sand dan jenis tanah adalah tanah lempung lunak. Kolom pasir
dibuat dengan metode penusukan dalam pemadatannya yang kemudian diuji menggunakan beban yang diberikan secara vertikal
yang dibaca setiap penurunan terjadi 0,5 mm. Setelah pengujian, akan dibuat metode kerja lapangan dan perhitungan Rencana
Anggaran Biaya (RAB) yang dibutuhkan.
Berdasarkan hasil analisis, kolom pasir dengan pembesaran tidak membesar sesuai dengan yang diharapkan, hanya
mengalami pemadatan yang lebih tinggi dengan kepadatan sebesar 85,498 % dan 82,05 % dibandingkan kolom pasir normal
(kepadatan 73,863%). Untuk beban yang dapat ditahan oleh kolom pasir dengan pembesaran lebih tinggi 12 % dan 14%. Pada
RAB, kolom pasir tanpa pembesaran dibutuhkan harga sebesar Rp 2.381.480,98 dan Rp 2.404.016,15 untuk kolom pasir dengan
pembesaran. Jadi penggunaan pembesaran walaupun harus ada penambahan biaya, namun dapat meningkatkan kekuatan pada
tanah lempung lunak.
Keywords
Article Details
References
- Aponno, G., dan Sholeh, M., An Evaluation of
- Carrying Capacity of Jack-in Piles with Base
- Enlargement in Soft Clay, Malang : Politeknik Negeri
- Malang, 2019.
- Basuony El-Garhy, Magdy Maraie & Abdel-Fattah
- Youssef, Behavior of Model Footings Resting on Soft
- Clay Reinforced by Floating Granular Piles:
- Experimental Study, International Journal of
- Geotechnical Engineering, 2011.
- Barksdale, R D, Applications of the State of the Art of
- Stone Columns--Liquefaction, Local Bearing Failure,
- and Example Calculations, Vicksburg: U.S. Army
- Waterways, 1987.
- Bowles, E. J., Sifat – Sifat Fisis dan Geoteknis Tanah,
- Jakarta: Erlangga, 1989.
- Bowles, Joseph E., Johan K. & Helnim, Sifat – Sifat
- Fisis dan Geoteknis Tanah, Jakarta: Erlangga, 1991.
- Das, Braja M., Mekanika Tanah I, Jakarta: Erlangga,
- Kirsch, Fabian dan Wolfgang Sonderman, Field
- Measurement and Numerical Analysis of the Stress
- Distribution below Stone Column Supported
- Embankments and their Stability, Int. Workshop on Geotechnics of Soft Soils – Theory and Practice,
- McKelvey, D., dkk., Geotechnical Engineering 157
- Issue GE3, Proceedings of the Institution of Civil
- Engineering, 2004.
- Namur K.S. Al Saudi, dkk., Sand and Stone Columns
- in Soft Soil at Different Relative Densties, The 15th
- Asian Regional Conference on Soil Mechanics and
- Geotechnical Engineering, Japanese Geotechnical
- Society Special Publication, 2016.
- Ningsih, Ana C, Ma’ruf M., & Wicaksono Luthfi.,
- Perencanaan Perbaikan Tanah Lunak Menggunakan
- Metode Preloading dan Prefabricated Vertical Drain
- (PVD), Jember, 2018.
- Parihar, Abhinav S dan Shivam Ahuja, Soil
- Strengthening Using Horizontally Stiffed Sand
- Column with Geosynthetic Grid, India, 2014.
- Prakash, S., dan Sharma, H.D., Pile Foundations in
- Engineering Practice, John Wiley & Sons, Inc.,
- Canada,1990.
- Terzaghi, K., Peck, R. B., Mekanika Tanah dalam
- Praktek Rekayasa, Jakarta: Erlangga, 1987.
- Zahmatkesh, A., dan AJ Choobbasti, Settlement
- Evaluation of Soft Clay Reinforced by Stone Columns,
- Considering the Effect of Soil Compaction, Int.
- Journal of Research and Reviews in Applied Science
- (2), 2010.
References
Aponno, G., dan Sholeh, M., An Evaluation of
Carrying Capacity of Jack-in Piles with Base
Enlargement in Soft Clay, Malang : Politeknik Negeri
Malang, 2019.
Basuony El-Garhy, Magdy Maraie & Abdel-Fattah
Youssef, Behavior of Model Footings Resting on Soft
Clay Reinforced by Floating Granular Piles:
Experimental Study, International Journal of
Geotechnical Engineering, 2011.
Barksdale, R D, Applications of the State of the Art of
Stone Columns--Liquefaction, Local Bearing Failure,
and Example Calculations, Vicksburg: U.S. Army
Waterways, 1987.
Bowles, E. J., Sifat – Sifat Fisis dan Geoteknis Tanah,
Jakarta: Erlangga, 1989.
Bowles, Joseph E., Johan K. & Helnim, Sifat – Sifat
Fisis dan Geoteknis Tanah, Jakarta: Erlangga, 1991.
Das, Braja M., Mekanika Tanah I, Jakarta: Erlangga,
Kirsch, Fabian dan Wolfgang Sonderman, Field
Measurement and Numerical Analysis of the Stress
Distribution below Stone Column Supported
Embankments and their Stability, Int. Workshop on Geotechnics of Soft Soils – Theory and Practice,
McKelvey, D., dkk., Geotechnical Engineering 157
Issue GE3, Proceedings of the Institution of Civil
Engineering, 2004.
Namur K.S. Al Saudi, dkk., Sand and Stone Columns
in Soft Soil at Different Relative Densties, The 15th
Asian Regional Conference on Soil Mechanics and
Geotechnical Engineering, Japanese Geotechnical
Society Special Publication, 2016.
Ningsih, Ana C, Ma’ruf M., & Wicaksono Luthfi.,
Perencanaan Perbaikan Tanah Lunak Menggunakan
Metode Preloading dan Prefabricated Vertical Drain
(PVD), Jember, 2018.
Parihar, Abhinav S dan Shivam Ahuja, Soil
Strengthening Using Horizontally Stiffed Sand
Column with Geosynthetic Grid, India, 2014.
Prakash, S., dan Sharma, H.D., Pile Foundations in
Engineering Practice, John Wiley & Sons, Inc.,
Canada,1990.
Terzaghi, K., Peck, R. B., Mekanika Tanah dalam
Praktek Rekayasa, Jakarta: Erlangga, 1987.
Zahmatkesh, A., dan AJ Choobbasti, Settlement
Evaluation of Soft Clay Reinforced by Stone Columns,
Considering the Effect of Soil Compaction, Int.
Journal of Research and Reviews in Applied Science
(2), 2010.