Main Article Content
Abstract
Kolam regulasi dibangun di samping sungai Tello yang memiliki luas 85 ha dan volume tampungan 3,58 juta m3. Agar elevasi sesuai dengan perencanaan diperlukan adanya galian. Perlu juga timbunan untuk pembuatan tanggul kolam. Penggunaan alat berat harus dianalisa agar optimal, yaitu mencapai biaya minimum tanpa mengabaikan target waktu yang akan dicapai. Metode yang digunakan untuk mendapatkan hasil optimum menggunakan metode program linier. Data yang digunakan adalah spesifikasi alat berat, gambar potongan melintang, harga sewa alat berat, jadwal pekerjaan dan volume total pekerjaan galian dan timbunan. Hasil optimasi menunjukkan kebutuhan alat berat dan biaya operasional yang optimum pada setiap alternatif kombinasi. Pada pekerjaan timbunan zona 1 dipilih kombinasi 5 dengan biaya total Rp 1.167.311.664 dengan komposisi 1 unit excavator, 3 unit dump truck, 1 unit bulldozer, 1 unit vibro roller, dan 1 unit water tank truck. Pada zona 2 dipilih kombinasi 3 dengan biaya total Rp 2.038.195.328 dengan komposisi 3 unit excavator, 3 unit dump truck, 2 unit bulldozer, 2 unit vibro roller, dan 2 unit water tank truck. Untuk pekerjaan galian zona 1 dipilih kombinasi 8 dengan biaya Rp 18.261.494.400 dengan komposisi 2 unit excavator, 4 unit dump truck, 4 unit bulldozer. Pada zona 2 pekerjaan galian dipilih kombinasi 8 dengan biaya total Rp 26.290.907.200 dengan komposisi 3 unit excavator, 7 unit dump truck, 4 unit bulldozer.
Keywords
Article Details
References
- Aminudin, Prinsip-prinsip Riset Operasi. Jakarta:
- Erlangga, 2005.
- Dumairy, Matematika Terapan untuk Bisnis dan
- Ekonomi. Yogyakarta : BPFE, 1999.
- Hartono, W, Pemindahan Tanah Mekanik (Alat-alat
- Berat). Surakarta: LPP dan UNS Press, 2005.
- Hadihardaja, J. dkk, Pemindahan Tanah Mekanis.
- Malang: ITN Malang, 1998. [5] Kholil, Ahmad, Alat Berat. Bandung : PT. Remaja
- Rosdakarya, 2012.
- Putra, W., A, Optimasi Penggunaan Alat Berat Pada
- Pekerjaan Cut and Fill Proyek Jalan Lintas Selatan
- STA. 11+000 – STA 21+000 Sendang Biru,
- Balekambang, Malang. REKONS – Jurnal
- Manajemen Rekayasa Konstruksi Vol 1, No. 1 (Juli
- , Halaman 1-6.
- Qariatullailiyah, Indryani.,Optimasi Penggunaan Alat
- Berat untuk Pekerjaan Pengangkutan dan
- Penimbunan pada Proyek Grand Island Surabaya
- dengan Program Linier. JURNAL TEKNIK POMITS
- Vol. 2, No. 1, 2013.
References
Aminudin, Prinsip-prinsip Riset Operasi. Jakarta:
Erlangga, 2005.
Dumairy, Matematika Terapan untuk Bisnis dan
Ekonomi. Yogyakarta : BPFE, 1999.
Hartono, W, Pemindahan Tanah Mekanik (Alat-alat
Berat). Surakarta: LPP dan UNS Press, 2005.
Hadihardaja, J. dkk, Pemindahan Tanah Mekanis.
Malang: ITN Malang, 1998. [5] Kholil, Ahmad, Alat Berat. Bandung : PT. Remaja
Rosdakarya, 2012.
Putra, W., A, Optimasi Penggunaan Alat Berat Pada
Pekerjaan Cut and Fill Proyek Jalan Lintas Selatan
STA. 11+000 – STA 21+000 Sendang Biru,
Balekambang, Malang. REKONS – Jurnal
Manajemen Rekayasa Konstruksi Vol 1, No. 1 (Juli
, Halaman 1-6.
Qariatullailiyah, Indryani.,Optimasi Penggunaan Alat
Berat untuk Pekerjaan Pengangkutan dan
Penimbunan pada Proyek Grand Island Surabaya
dengan Program Linier. JURNAL TEKNIK POMITS
Vol. 2, No. 1, 2013.