Main Article Content
Abstract
Air bersih merupakan kebutuhan pokok yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia, Sehingga ketersediaan air bersih sangatlah penting. Kajian ini bertujuan untuk menentukan proyeksi jumlah penduduk, jumlah debit yang dibutuhkan pada daerah studi, dan pipa air bersih yang dipakai. Data yang digunakan adalah data jumlah penduduk 10 tahun, data fasilitas umum 10 tahun dan HSPK kabupaten malang. Dari hasil hitungan diperoleh Jumlah penduduk di daerah pelayanan Kecamatan Sumbermanjing Kabupaten Malang pada tahun 2030 adalah sebagai berikut :Desa Sitiarjo10.579 Jiwa,Desa Tambakrejo12.257,Jiwa,Desa Kedungbanteng 8.513 Jiwa,Desa Tambakasri 11.320 Jiwa,Desa Tegalrejo 4.247 Jiwa, Desa Ringinkembar 5.876 Jiwa,Desa Sumberagung7.763 Jiwa,Desa Harjokuncaran 13.697 Jiwa,Desa Argotirto 10.426 Jiwa,Desa Ringinasri 5.604 Jiwa Desa Druju 15.865 Jiwa,Desa Sumbermanjing Wetan 5.887 Jiwa,Desa Klepu 9.438 Jiwa,Desa Sekarbanyu 3.554 Jiwa,Desa Sidosari 5.858 Jiwa. Kebutuhan air total di daerah pelayanan Kecamatan Sumbermanjing Kabupatenn Malang sebesar 364,29 lt/dt. Diameter pipa yang digunakan untuk pipa transmisi menggunakan Pipa HDPE PN-16Ø 630mm sepanjang 388 meter sedangkan untuk pipa distribusi menggunakan Pipa HDPE PN-16Ø 560mm sepanjang 11.943 meter, Pipa HDPE PN-16Ø 500mm sepanjang 9.561 meter, Pipa HDPE PN-16Ø 450mm sepanjang23.860 meter, Pipa HDPE PN-16Ø 400mm sepanjang 12.075 meter, Pipa HDPE PN-16 Ø 355mm sepanjang 8.551 meter, Pipa HDPE PN-16 Ø 315mm sepanjang 6.293 meter, Pipa HDPE PN-16 Ø 180mm sepanjang 4.096 meter, Dengan Panjang total jaringan air bersih sepanjang 76.409
Keywords
Article Details
References
- DPU Ditjen Cipta Karya. (1996). Perencanaan Jaringan Pipa Transmisi Dan Distribusi Air Minum. Jakarta : Departemen Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya.
- Maufiq, Ahmad Wahid. (2011). Tinjauan Instalasi Pipa Distribusi Air Bersih di Kecamatan Masaran Kabupaten Sragen. Maulan, Afrandy. (2019). Perencanaan Sistim Pengolahan Air Bersih di Kelurahan
- Maryajaya Kecamatan Kertapati Kota Palembang. Palembang : Universitas Muhammadiyah Palembang.
- Suhardono, A (2020). Modul Ajar Pengelolaan Air Bersih. Politeknik Negeri Malang
References
DPU Ditjen Cipta Karya. (1996). Perencanaan Jaringan Pipa Transmisi Dan Distribusi Air Minum. Jakarta : Departemen Pekerjaan Umum, Direktorat Jenderal Cipta Karya.
Maufiq, Ahmad Wahid. (2011). Tinjauan Instalasi Pipa Distribusi Air Bersih di Kecamatan Masaran Kabupaten Sragen. Maulan, Afrandy. (2019). Perencanaan Sistim Pengolahan Air Bersih di Kelurahan
Maryajaya Kecamatan Kertapati Kota Palembang. Palembang : Universitas Muhammadiyah Palembang.
Suhardono, A (2020). Modul Ajar Pengelolaan Air Bersih. Politeknik Negeri Malang