Main Article Content
Abstract
Proyek Jalan Akses Pelabuhan Patimban Kabupaten Subang memiliki panjang 8,2 km. Tipe konstruksi sebagian besar akan dibangun dengan jalur melayang, karena disekitar proyek kontur tanahnya lunak. Dari hasil penyusunan metode pelaksanaan, penjadwalan, dan biaya yang digunakan pada Pekerjaan Flyover 4 Proyek Jalan Akses Pelabuhan Patimban Kabupaten Subang ini, membutuhkan durasi waktu selama 255 hari dan rencana anggaran biaya pelaksanaan sebesar Rp 145.602.351.915
Keywords
Article Details
References
- Dipohusodo, Istimawan 1996. Manajemen Proyek dan Kosntruksi Jilid 2, Penerbit Kanisius, Yogyakarta.
- Luthan, Syafriandi. 2006. Aplikasi Microsoft Project untuk Penjadwal Kerja Proyek Teknik Sipil, Penerbit Andi, Yogyakarta
- Ervianto, Wulfram I. 2006. Manajemen Proyek Konstruksi (Edisi Revisi) Edisi III, Penerbit Andi, Yogyakarta.
References
Dipohusodo, Istimawan 1996. Manajemen Proyek dan Kosntruksi Jilid 2, Penerbit Kanisius, Yogyakarta.
Luthan, Syafriandi. 2006. Aplikasi Microsoft Project untuk Penjadwal Kerja Proyek Teknik Sipil, Penerbit Andi, Yogyakarta
Ervianto, Wulfram I. 2006. Manajemen Proyek Konstruksi (Edisi Revisi) Edisi III, Penerbit Andi, Yogyakarta.