Main Article Content

Abstract

Energi Surya merupakan sumber energi yang tidak


terbatas, energi ini


dapat di manfaatkan sebagai energi


alternatif yang dapat diubah menjadi energi listrik. Solar panel


dapat dimanfaatkan oleh masyarakat yang memerlukan energi


listrik yang di ambil langsung dari sinar matahari. Solar panel


merupakan sebuah perangkat yang mengubah energi sinar


matahari menjadi energi listrik dengan proses efek fotovoltaic.


Solar panel membutuhkan sebuah Converter yang dapat


mengubah tegangan sehingga dapat digunakan oleh barang


elektronik lainnya. Salah satu Converternya adalah Sepic


Conveter yang dapat mengubah tegangan kemudian di


salurakan menuju Aki sebagai media penyimpanan daya. Sistem


ini menggunakan metode Maximum Power Point Tracker


(MPPT) Perturb and Obeserve (P&O) untuk mengoptimalkan


energi matahari yang diperoleh. Sistem ini mempunyai error


pembacaan tegangan 25,28%, Pembacaan arus 1,55%. Untuk


pengujian MPPT P&O, Input 22,8V dan 1,88mA, Output 14,3V


dan 2,2mA.

Article Details