Main Article Content

Abstract

Dalam penelitian ini dirancang suatu alat


converter DC-ac yaitu berupa inverter. Inverter yang akan


dibuat merupakan inverter sinusoidal murni yang tegangan


output lebih besar dari tegangan input. Inverter


menggunakan Teknik SPWM (Sinusoidal Pulse Width


Modulation) sebagai proses switching yang dibangkitkan


dari Mikrokontroller ATmega32. Tujuan perancangan ini


adalah untuk merancang modul inverter full bridge 1 fasa


dengan variasi frekuensi output serta mengatur switching


mosfet agar dihasilkan output gelombang sinusoidal.


Frekuensi yang dapat diatur mulai mulai dari 45 Hz -65 Hz.


Metodologi pembuatan inverter full bridge satu fasa adalah


mengubah tegangan dari baterai atau aki sebesar 14VDC


menjadi 14Vac. Kemudian tegangan 14Vac terebut


dinaikkan dengan trafo step up sehingga didapatkan


tegangan 223Vac. Hasil dari sinyal SPWM dengan masukan


14VDC didapatkan tegangan sebesar 223Vac tanpa beban


dan 180Vac dengan beban motor 30W.

Article Details