Penerapan Teknik Frame By Frame Pada Simulasi Interaktif Perubahan Zat IPA Dasar Dengan Aplikasi Adobe Flash
DOI:
https://doi.org/10.33795/jim.v10i2.576Abstract
Perkembangan teknik pada media simulasi interaktif yang senakin cepat. Menyebabkan teknik yang sederhana jarang dipakai kembali oleh para pembuat media simulasi interaktif. Hal ini yang menyebabkan teknik sederhana seperti frame by frame jarang di gunakan. Dengan adanya hal seperti ini penulis melalukan penelitian yang mengambil sebuah media simulasi dengan menggunakan teknik frame by frame. Penulis melakukan penelitian pada media simulasi interaktif dari perubahan zat pada mata pelajaran IPA dasar. Media simulasi interaktif ini sangat diminati oleh anak- anak sekolah dasar karena dapat mengasah pikiran serta imajinasinya untuk mempelajari ilmu pengetahuan. diantara banyaknya ilmu pengetahuan ini dengan memanfaatkan teknologi multimedia ini dengan cara membuat suatu simulasi perubahan wujud zat dengan menggunakan aplikasi Adobe Flash.