PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA UKM HAWAWE CAKE AND BAKERY DI KECAMATAN GONDANGLEGI KABUPATEN MALANG

Main Article Content

Nimas Aurahusna M
Mohammad Maskan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga dan kualitas prosuk terhadap kepuasan konsumen pada ukm Hawawe Cake and Bakery di kecamatan Gondanglegi kabupaten Malang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik sensus dengan jumlah responden 56 orang. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda, koefisien determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh Kualitas Produk (X2) terhadap Kepuasan Konsumen (Y) lebih besar dibandingkan pengaruh Harga (X1)terhadap Kepuaan Konsumen (Y). Besarnya pengaruh Harga dan Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen (adjusted R2) adalah sebesar 64,5 persen. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa UKM Hawawe Cake and Bakery harus mengoptimalkan kualitas produk dan menyeimbangkan harga guna meningkatkan kepuasan para pelanggan dengan menambah varian topping, menambah cita rasa, dll.

Article Details

How to Cite
Aurahusna M, N., & Maskan, M. . (2021). PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA UKM HAWAWE CAKE AND BAKERY DI KECAMATAN GONDANGLEGI KABUPATEN MALANG. Jurnal Aplikasi Bisnis, 7(2), 13–16. Retrieved from http://jurnal.polinema.ac.id/index.php/jab/article/view/1879
Section
Articles